SuaraJabar.id - Video seorang murid Sekolah Menengah Atas (SMA) asik main bareng alias mabar game di kelas dan malah menantang guru tengah viral.
Klip yang menjadi pembahasan hangat itu dibagikan kembali oleh akun @memomedsos di jejaring media sosial Instagram.
Rekaman video tersebut memperlihatkan seorang murid SMA duduk di bangku paling belakang di kelas.
Murid laki-laki tersebut tampak asik bermain HP yang diyakini tengah mabar. Padahal saat itu tampaknya guru tengah menjelaskan pelajaran.
Baca Juga: Dibanderol Cuma 2 Jutaan Rupiah, Infinix Hot 12 Pro Bawa Spesifikasi Gahar
Guru perempuan itu pun jalan menyambangi si murid dan langsung mengambil HP tersebut. Murid tersebut tampak tak terima hingga terjadi perebutanH HP di antara keduanya.
Bocah lelaki itu tampak getol merebut HP dari genggaman tangan gurunya. Sampai akhirnya, dia nyolot dan berhasil merebut HPnya dengan wajah garang seakan menantan sang guru.
Sementara itu, si guru terlihat tampak geram mengetahui tingkah muridnya.
Menurut keterangan dalam video, masalah di antara guru dan murid tersebut telah selesai.
"Klarifikasi dari pemilik akun, masalah udah clear. Sengaja gue tahan ini video, hanya untuk sebagai pembelajaran kita semua," tulis si pengunggah video dalam kolom komentar dilihat SuaraJabar.id, Jumat (26/08/2022).
Baca Juga: Viral Bantu Rp 100 Ribu Orang Tak Dikenal di Twitter, Dua Tahun Berlalu Diganti Uang Berlipat Ganda
Video itu seketika ramai dan dibanjiri beragam tanggapan di kolom komentar. Kebanyakan warganet mengaku miris dan ikut geram melihat apa yang dilakukan anak tersebut.
"Itu lah bocah sekarang," komentar @ads***.
"Pentingnya adab sebelum ilmu," tulis @s_wid**.
"Hala dek dek miris lihatnya," tutur @anita***.
"Sok jagoan amat sih nih bocah minta ditabok kali," imbuh @aji***.
"Peraturan harus jelas dan dijalan semua merata dan sangsi benar-benar dilakukan tanpa melihat siapa orangnya dan tanpa nego, misalnya boleh bawa HP tapi saat belajar disimpan di loker, dan pulang saja baru boleh, mana tahu untuk komunikasi dan pesan kendaraan aplikasi," ungkap @riri***.
Saat artikel ini disusun, unggahan telah mendapatkan ribuan tanda suka dan ratusan komentar.
Berita Terkait
-
Dibanderol Cuma 2 Jutaan Rupiah, Infinix Hot 12 Pro Bawa Spesifikasi Gahar
-
Viral Bantu Rp 100 Ribu Orang Tak Dikenal di Twitter, Dua Tahun Berlalu Diganti Uang Berlipat Ganda
-
Deolipa Yumara Sebut Kak Seto Pansos Karena Berupaya Lindungi Anak Ferdy Sambo: Anak di Jalanan Banyak Pak
-
Viral Iwan Fals Nyanyi Aitakatta Bareng JKT48, Warganet: Jadi New Center Cocok Om
-
Gempar! Lagi Viral Video Mahasiswa UIN Jember Joget-joget di Dalam Masjid
Terpopuler
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas MPV 1500cc: Usia 5 Tahun Ada yang Cuma Rp90 Jutaan
- 5 Rekomendasi Pompa Air Terbaik yang Tidak Berisik dan Hemat Listrik
- Diperiksa KPK atas Kasus Korupsi, Berapa Harga Umrah dan Haji di Travel Ustaz Khalid Basalamah?
- 5 AC Portable Mini untuk Kamar Harga Rp300 Ribuan: Lebih Simple, Dinginnya Nampol!
- Istri Menteri UMKM Bukan Pejabat, Diduga Seenaknya Minta Fasilitas Negara untuk Tur Eropa
Pilihan
-
Investor Ditagih Rp1,8 Miliar, Ajaib Sekuritas Ajak 'Damai' Tapi Ditolak
-
BLT Rp600 Ribu 'Kentang', Ekonomi Sulit Terbang
-
Usai Terganjal Kasus, Apakah Ajaib Sekuritas Aman Buat Investor?
-
Bocor! Jordi Amat Pakai Jersey Persija
-
Sri Mulyani Ungkap Masa Depan Ekspor RI Jika Negosiasi Tarif dengan AS Buntu
Terkini
-
8 Link DANA Kaget 3 Juli 2025, Segera Klaim Saldo DANA Gratis Hingga Rp500 Ribu
-
Welas Asih Nama Baru RSUD Al-Ihsan, Dedi Mulyadi Beberkan Maksud di Baliknya
-
Gempa Frekuensi Rendah di Tangkuban Parahu Tembus Rekor: Aktivitas Masih Normal
-
Hadapi Ancaman Sesar Aktif, Warga Kabandungan Dilatih Penyelamatan Diri dari Gempa Bumi
-
7 Link DANA Kaget Terbaru Hari Ini, Simak Cara Raih Saldo DANA Gratis Cuma Tinggal 'Klik'