SuaraJabar.id - Sebuah video viral memperlihatkan seorang laki-laki tua yang diduga seorang dukun tengah melakukan ritual memandikan seorang wanita muda di dalam sebuah kolam.
Dalam video yang dibagikan sejumlah akun Instagram, salah satunya akun Instagram @andreli_48 terlihat laki-laki tua dengan jenggot dan kepala sedikit botak tengah menyiramkan air kepada wanita muda.
"Waspada dengan penyebutan pembersihan..!!" tulis caption pada video tersebut.
Wanita muda yang tengah melakukan ritual itu tampak hanya mengenakkan kemben. Sedangan si laki-laki tua itu tampak bertelanjang dada dan hanya mengenakan celana pendek.
Tidak jelas di mana aksi laki-laki tua yang diduga dukun itu melakukan ritual seperti itu.
Namun video itu kemudian mendapat kritik pedas dari netizen.
"Dih aneh bgt itu mahh dibodohi. Ceweknya sangat tidak peka sekali. Jgn percaya dukun kalu mau pembersihan / rukiyah carilah yg sesuai syariat islam tidak menyentuh bagian tubuh dan pastinya menggunakan sarung tangan dan tidak lgs sentuh dgn tanganmya," tulis salah satu akun.
"Ini yg katanya sambil menyelam minum susu mauny dikibulin demi ambisi dan ilusi," sambung akun lainnya.
"Dukun kalo gak nipu ya cabul," timpal netizen lainnya.
Belakangan publik dibuat geger dengan kemunculan sejumlah orang yang dituding sebagai dukun atau paranormal.
Bahkan ada seorang pengacara yang mengaku sebagai kuasa hukum dari persatuan dukun se-Indonesia.
Viral soal dukun berawal dari perseteruan dari Pesulap Merah dengan Gus Samsudin. Pesulap Merah konon membongkar praktik dukun yang banyak merugikan masyarakat.
Berita Terkait
-
Laris Banget! Lagu 'Tak Segampang Itu' Tembus 500 Juta Streams di Spotify
-
Keluhkan Menu Makan Siang Gratis, Siswa SMA Mendadak Bikin Video Permintaan Maaf: Aneh Ya..
-
Hasto Beberkan Politik Jokowi dan Anies, Netizen Samakan dengan Fufufafa: Gak Punya Nyali!
-
Segini Harga Boneka Upset Duck yang Dipamerkan Irish Bella dan Dua Anak Sambungnya
-
Viral Bocah SD Rela Tak Santap Menu Makan Siang Gratis Demi Ibunya, Alasan di Baliknya Bikin Mewek
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Miris! Pelajar SMA Cianjur Jadi Kurir Narkoba Internasional, Raup Untung Puluhan Juta
-
Lari Sambil Donasi, OPPO Run 2024 Kumpulkan Dana untuk Pemberdayaan Disabilitas
-
Sikap Politik PWNU di Pilkada Jabar: Gubernur Terpilih Wajib Kuatkan Persatuan Umat
-
Dapat Bonus Logam Mulia 1 Gram, Yuk Ikuti KPR BRI Property Expo 2024
-
Apakah Samsung A35 Tahan Air dan Spesifikasinya