SuaraJabar.id - Uu Ruzhanul Ulum saat ini tengah mengatur strategi untuk menaikkan elektabilitas dan popularitas sebagai persiapan untuk maju sebagai calon Gubernur Jawa Barat.
"Saya sekarang berpikir untuk memperbanyak bersilaturahmi, meningkatkan popularitas dan elektabilitas," kata Pria yang kerap disapa Pak Uu itu di Gedung Sate, Jalan Diponegoro, Kota Bandung, Selasa (20/9/2022).
Uu sendiri mengaku dirinya telah mengatongi restu dari DPW dan DPP PPP untuk maju di Pilgub Jabar 2024.
Uu mengungkapkan, selain fokus pada peningkatan elektabilitas dan popularitas, dirinya juga terus melakukan penguatan di internal PPP.
Baca Juga: Besok, Ribuan Buruh Kepung Kantor Gubernur dan DPRD Jabar, Ini Empat Tuntutannya
Pasalnya, keseimbangan internal dan eksternal dinilai menjadi hal penting untuk memuluskan misi menjadi Gubernur Jabar di 2024.
"Karena percuma kalau popularitas dan elektabilitas di masyarakat, tapi di pengurus partai tidak memiliki itu, itu tidak baik. Jadi yang baik itu bagaikan mata uang di masyarakat dan para pengurus partai (memiliki elektabilitasnya baik)," ungkapnya.
"Karena kalau enggak, atuh moal aya nu nyalonkeun (tidak akan ada yang mencalonkan). Jadi harus seimbang," imbuhnya.
Uu belum memberikan sinyal terkait partai koalisi yang akan dibidik untuk memuluskan misinya menjadi Gubernur Jabar 2024.
"Saat ini saya tidak (belum) berfikir soal pengusung," tuturnya.
Baca Juga: Derita Nelayan Jawa Barat, Sulit Dapatkan BBM hingga Terjerat Utang ke Rentenir
Pria yang saat ini berstatus Wakil Gubernur Jabar itu menegaskan bahwa dirinya tak pernah main-main soal misi mencalonkan diri sebagai Gubernur Jabar 2024.
Tak hanya itu, Uu juga optimis ambisinya jadi Gubernur Jabar dapat tercapai di 2024.
"Saya serius dalam menjalani tahapan event politik, kalau tidak serius percuma, biaya, tenaga, dan pikiran, tapi enggak serius kacape-cape. Dan tetap saya memiliki optimisme dalam hidup," tandasnya.
Berita Terkait
-
Tekuk Ahmad Luthfi, Unggulnya Elektabilitas Andika Perkasa karena Jateng Masih jadi Kandang Banteng?
-
Lucky Hakim Sebut Indramayu Daerah Termiskin & Bupatinya Terkaya di Jabar, Cek Faktanya
-
Mesti Rekrut Politisi Seperti Sandiaga Uno, PPP Butuh Superhero Agar Bisa Masuk Parlemen Lagi
-
Pede Bakal Banyak Pemilih PDIP Dukung Pasangan RIDO, RK: Tak Ada Jaminan Arahan Partai Diikuti
-
Dinamika Elektabilitas di Jateng 2024, Perbedaan Hasil Survei Hingga Pengaruh Undecided Voters
Tag
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
Terkini
-
Kirim Uang ke Luar Negeri? Ada Hadiah Menarik dari BRImo
-
Sokong Ekonomi Kerakyatan, Kredit UMKM BRI Tembus Rp1.105,70 triliun Hingga Akhir Triwulan III 2024
-
Jambore Nasional Tim Elang Relawan BRI Siapkan Penanganan Tanggap Darurat
-
Pengen Daftar BRI UMKM EXPO (RT) 2025, Ikuti Langkah-langkah Berikut!
-
Laba BRI Tembus Rp45,36 Triliun, UMKM Jadi Kunci Pertumbuhan