SuaraJabar.id - Rumah dinas wali Kota Banjar kebakaran pada pagi tadi, Jumat (21/10/2022) sekitar pukul 03.30 WIB.
Kebakaran rumah wali Kota Banjar itu diungkapkan Satpol-PP Kota Banjar, Agus Istanul Kholiq. Dirinya mengatakan, bahwa mengetahui api membesar di Pendopo.
"Saat saya keluar, saya lihat api sudah membesar di Pendopo dan bersamaan dengan itu," katanya kepada wartawan, mengutip dari TimesIndonesia -jaringan Suara.com.
Saat kejadian, Agus piket bersama rekannya dari Satpol-PP namun kebetulan rekannya tersebut sedang pulang ke rumahnya dan ia berjaga seorang diri.
"Saat kejadian saya kebetulan sedang mengantuk dan sempat tertidur ya tapi keburu terdengar suara orang berlari di atap pos," jelasnya.
Setelah melaporkan kejadian kebakaran yang menimpa Rumah Dinas Wali Kota ini, Sekda dan petugas dari unit pemadam kebakaran BPBD Kota Banjar tiba di lokasi dan membantu memadamkan sisa-sisa api yang membakar bagian depan Pendopo.
Beruntung, api hanya melahap atap, beberapa benda seperti kursi dan sekat ruangan yang memisahkan Pendopo dengan bagian Rumah Dinas Wali Kota.
Berita Terkait
-
30 Petugas Damkar Datangi Lagi Kubah Masjid Islamic Center Pasca Kebakaran, Kenapa?
-
Kubah dari Masjid Raya Jakarta Islamic Center Terbakar
-
Mengenal Pendopo Agung Ambarrukmo, Lokasi Akad Nikah Kaesang dan Erina Gudono yang Dikunjungi Presiden Jokowi
-
Fakta Pendopo Agung Ambarrukmo, Lokasi Akad Nikah Kaesang dan Erina Gudono
-
Ditinggal Pemilik Untuk Ibadah Umroh, Rumah di Leuwiliang Bogor Hangus Terbakar, Petugas Duga Penyebabnya Karena Ini
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
7 Fakta Dua Polisi Gugur di Longsor Cisarua, Tertabrak Truk TNI Saat Tugas Kemanusiaan
-
Amal Mulia Salurkan Bantuan Bagi Ratusan Ribu Penerima Manfaat di Dalam dan Luar Negeri
-
16 Jenazah Dievakuasi, Tim SAR Terus Sisir 80 Korban yang Masih Tertimbun di Cisarua
-
80 Orang Masih Tertimbun, Basarnas Kerahkan Pasukan Khusus dan Robot Udara ke Bandung Barat
-
Program Bupati Rudy Susmanto Sentuh Masjid Kecamatan, Jaro Ade Titipkan Bantuan Rp100 Juta