Scroll untuk membaca artikel
Ari Syahril Ramadhan
Selasa, 25 Oktober 2022 | 21:15 WIB
Petugas Diskar PB melakukan pemadaman kebakaran gudang triplek di kawasan Cijagra, Jalan Soekarno Hatta Kota Bandung, Jawa Barat, Selasa (25/10/2022). [ANTARA/Bagus Ahmad Rizaldi]

Menurutnya, satu petugas sempat dibawa ke rumah sakit karena mengalami sesak napas. Kemudian satu orang mengalami kejang di perutnya, dan seorang lainnya mengalami luka gores.

"Tiga anggota ini sudah ada di markas komando sekarang," kata Yusuf. [Antara]

Load More