SuaraJabar.id - Ledakan besar diduga bom bunuh diri terjadi di Kantor Polsek Astanaanyar, Kota Bandung, Jawa Barat, Rabu (7/12) sekitar pukul 08:30 WIB.
Akibat ledakan tersebut, kondisi polsek Astanaanyar luluh lantak.
Hingga saat ini, polisi masih menyelidiki dan mengamankan area lokasi ledakan diduga bom tersebut.
Dari informasi sementara yang dihimpun, diduga ledakan berasal dari bom bunuh diri.
Namun belum diketahui siapa pelaku dan korban dari ledakan tersebut.
Dari video yang beredar di laman media sosial, tampak kepanikan warga saat ledakan terjadi.
Sejumlah warga tampak berlarian menyelamatkan diri dari lokasi kejadian.
Terdapat juga sejumlah foto yang memperlihatkan kerusakan akibat ledakan bom di depan kantor Polsek Astanaanyar Bandung.
Baca Juga: BREAKING NEWS! Ledakan Bom Bunuh Diri Dikabarkan Terjadi Di Polsek Astanaanyar Bandung
Berita Terkait
-
BREAKING NEWS! Ledakan Bom Bunuh Diri Dikabarkan Terjadi Di Polsek Astanaanyar Bandung
-
Welcome Back! 3 Tambahan Amunisi Persib Bandung, Persik Kediri Waspadai Pemain Ini
-
LINK LIVE STREAMING Persib Bandung vs Persik Kediri, 3 Pemain Kunci Persib Harus Absen!
-
LINE UP Lengkap Susunan Pemain Persib Bandung vs Persik Kediri BRI Liga 1 Hari Ini: Milla Ungkap Kondisi Tim
-
Jadwal Lokasi SIM Keliling Kabupaten Bandung Barat Hari Ini, Rabu 7 Desember 2022: Cek Syaratnya
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Mencekam! Nobar Persib vs Persija di Depok Berujung Bentrok, Gang Jati Sempat Memanas
-
GBLA Membiru! 5 Fakta Menarik Persib Kunci Juara Paruh Musim Usai Tekuk Persija 1-0
-
Hindari Titik Ini! Banjir Rendam Jalur Pantura Kudus
-
Persib vs Persija: Antara Dominasi Maung Bandung dan Kebangkitan Macan Kemayoran
-
Mengenal Simpadampro: Aplikasi Futuristik Damkar Bogor yang Bisa 'Ramal' Kebakaran