SuaraJabar.id - Petugas kepolisian menemukan potongan tubuh manusia usai ledakan yang terjadi Mapolsek Astanaanyar, Kota Bandung, Jawa Barat pada Rabu (7/12) pukul 08:30 WIB.
Mengutip dari AyoBandung--jaringan Suara.com, saat ini petugas kepolisian melakukan penyelidikan akibat ledakan yang diduga akibat bom bunuh diri tersebut.
Para petugas sedang melakukan penjagaan dan memasang garis polisi di sekitar Mapolsek Astanaanyar.
Dari informasi sementara yang dihimpun, akibat ledakan bom bunuh diri di Polsek Astanaanyar, tiga orang anggota polisi mengalami luka-luka.
Baca Juga: Ledakan Diduga Bom Bunuh Diri Tamu di Polsek Astanaanyar Bandung
Salah satu video yang beredar di laman Twitter, terlihat kepanikan warga saat ledakan terjadi.
Di video terlihat kepulan asap dan suara ledakan terdengar dari dalam Polsek Astanaanyar.
Sejumlah warga yang tengah melintas dengan kendaraan bermotor pun panik. Terdengar dari video, kepanikan dan jerit histeris saat ledakan itu terjadi.
Dari informasi sementara yang dihimpun, diduga ledakan berasal dari bom bunuh diri.
Baca Juga: Ledakan Di Polsek Astana Anyar Bandung, Ada Info Potongan Tubuh Manusia Ditemukan
Berita Terkait
-
Ledakan Diduga Bom Bunuh Diri Tamu di Polsek Astanaanyar Bandung
-
Ledakan Di Polsek Astana Anyar Bandung, Ada Info Potongan Tubuh Manusia Ditemukan
-
Ledakan Diduga Bom Bunuh Diri Terjadi di Polsek Astanaanyar Bandung, Begini Pertolongan Pertamanya
-
Video Detik-detik Ledakan Diduga Bom Bunuh Diri di Polsek Astanaanyar, Warga Histeris dan Panik
-
Ledakan di Polsek Astanaanyar Diduga Bom Bunuh Diri, Ditemukan Potongan Tubuh
Terpopuler
- Eks Pimpinan KPK: Ustaz Khalid Basalamah Bukan Saksi Ahli, Tapi Terlibat Fakta Kuota Haji
- Jahatnya Sepak Bola Indonesia, Dua Pemain Bidikan Persija Ditikung di Menit Akhir
- 5 Rekomendasi HP Infinix RAM 8 GB Mulai Rp1 Jutaan: Layar AMOLED, Resolusi Kamera Tinggi
- 45 Kode Redeem FF Terbaru 30 Juni: Ada Emote Keren dan Bundle Menarik
- Siapa Lionel de Troy? Calon Bintang Timnas Indonesia U-17, Junior Emil Audero
Pilihan
-
5 Sepatu Lokal Mulai Rp50 Ribuan yang Wajib Dikoleksi, Modis buat Tunjang Aktivitas
-
5 Sepatu Lari Lokal Mulai Rp100 Ribuan, Tampil Stylish Bikin Olahraga Jadi Trendi
-
Demo Zero ODOL, Menko Airlangga: Semua Aspirasi Kita Tampung!
-
Gara-gara Keributan Antar Kampung, Sekolah di Mataram Ini Hanya Dapat 2 Siswa
-
PMI Manufaktur RI Anjlok, Menko Airlangga: Industriawan Lagi Pesimistis!
Terkini
-
Hadapi Ancaman Sesar Aktif, Warga Kabandungan Dilatih Penyelamatan Diri dari Gempa Bumi
-
7 Link DANA Kaget Terbaru Hari Ini, Simak Cara Raih Saldo DANA Gratis Cuma Tinggal 'Klik'
-
DANA Kaget Kembali Hadir, Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Hari Ini, 1 Juli 2025
-
Dedi Mulyadi Jamin Utang BPJS Kesehatan Jabar Rp335 Miliar Beres di APBD Perubahan 2025
-
Waspada! Gempa Lembang Tak Picu Peningkatan Aktivitas, Tapi Tangkuban Parahu Simpan Potensi Erupsi