SuaraJabar.id - Seorang tukang lumpia disebut-sebut telah melakukan pelecehan seksual terhadap bocah di wilayah Pancoran Mas, Kota Depok, Jawa Barat.
Pelecehan tersebut dilakukan oleh tukang lumpia yang disebut-sebut bernama Bejo.
Bikin merinding, modus si terduga pelaku yakni menanyakan ke setiap anak apakah sudah sunat atau belum.
Bahkan, terduga pelaku juga menjanjikan uang Rp 5000 kepada setiap anak laki-laki yang menunjukkan alat kelaminnya.
Informasi tersebut viral di media sosial setelah diunggah akun instagram @depokhariini.
"Anak gw kemarin ngadu ke gw kalau setiap beli lumpia selalu ditanyain, "Lu udah sunat belum? Kalau udah, coba keluarin alat kelam1n lu (tit*t), nanti gw kasih 5000."
"Ternyata bukan anak gw doang yang ditanyain, hampir semua anak laki-laki di wilayah gw ditanyain dengan pertanyaan yang sama,"
"Dan bukan hanya sekali dia tanya hal yang sama, tapi sering. Jadi, buat orang tua yang ada di sekitaran Jl. Rd Sukarma Panmas dan sekitarnya, tanyakan ke anak-anak di rumah, apakah pernah ditanyakan dengan hal yang sama?," tulis akun tersebut dikutip, Selasa (20/6/2023).
Sontak saja video tersebut mengundang reaksi banyak netizen.
Baca Juga: Tes Kepribadian: Apa yang Pertama Anda Lihat Dapat Mengungkap Banyak Hal Tentang Pikiran Batin Anda
"Bercanda itu bro, gw udah lama kenal beliau , dulu pernah ngontrak disamping kontrakan gw. emang bercndanya konyol dia . Dan perasaan dulu dia ga aneh aneh orangnya kok percaya deh ... Dia juga udah lama di Depok ini sebelum gw , kalaupun nyimpang, pasti udah dulu dulu terjadi," tulis netizen.
Berita Terkait
-
Penangkapan Berujung Ricuh, Ini Kronologi 3 Mobil Polisi Dibakar Massa di Pondok Ranggon
-
Viral! Pria Cabuli Remaja di CSB Mall Cirebon, Sempat Diamuk Massa
-
Marak Dokter Cabuli Pasien Terbaru di RS Malang, Wamenkes Ogah Ampuni Pelaku: Cederai Sumpah Dokter!
-
Usai Bandung dan Garut, Giliran Dokter di Malang Diduga Lakukan Pelecehan di Rumah Sakit
-
Honorer di DPRD DKI Diduga Jadi Korban Pelecehan Seksual, Pelaku Paksa Cium Bibir-Gesekkan Kelamin
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
Terkini
-
Kasus Korupsi Dana Hibah NPCI Jabar Diduga Rekayasa, Terungkap di Persidangan
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura
-
Bersinergi dengan BPKH dan Kemenag, BRI Sediakan Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025