SuaraJabar.id - Nicholas Saputra memang tidak pernah berhenti berkarya, sejak kemunculannya di film Ada Apa Dengan Cinta, Nicho tetap berjaya sebagai aktor papan atas Indonesia. Puluhan film sukses ia bintangi dan beberapa penghargaan prestisius di dunia perfilman pun telah didapat.
Nicho juga dikenal sebagai aktor yang jarang membagikan kehidupan pribadinya di media sosial, namun beberapa kali ia malah viral dan banyak yang mengagguminya di sosial media.
Yang terbaru, aktor pemeran Joni di film Janji Joni tersebut baru-baru ini sukses membuat heboh para netizen.
Kehebohan tersebut bukan karena ia tengah mempromosikan film terbarunya, tapi karena wajah gantengnya terpampang di billboard dan memenuhi titik-titik strategis di jalanan kota Bandung. Tentu saja hal itu menjadi viral di mana-mana, terutama di media sosial.
Baca Juga: Resep Nugget Balado, Praktis, Gurih dan Renyah
Dalam billboard tersebut, aktor kelahiran 24 Februari 1984 ini berpose sembari memegang sebuah nugget yang tampak sangat crispy dan menggiurkan.
Tidak berhenti sampai situ, tulisan di billboardnya pun sangat unik sehingga para netizen seolah-olah seperti sedang mengobrol dengan Nicsap dan ingin ikut menjawab pernyataan dari aktor pemeran Gie di film Soe Hok Gie ini.
Billboard ini dianggap netizen sebagai billboard ter-VIRAL 2023 karena berhasil membuat mereka seperti mengobrol dengan Nicsap, malah banyak netizen yang merasakan momen fangirling.
Billboard viral Nicholas Saputra berhasil membuat warganet seperti berbincang dengan Nicho, hal ini lah yang membuat netizen tidak segan-segan memposting ke social media mereka masing-masing.
Diketahui, ternyata dalam Billboard viral tersebut, nugget yang dipegang oleh Nicho adalah nugget Kanzler Crispy Nugget yang memiliki extra bubble crumbs. Di sosial media, banyak netizen yang akhirnya tertarik membeli dan mencicipi nugget ini.
Baca Juga: Resep Nugget Jamur Praktis dan Lezat, Bisa Jadi Stok Lauk Sahur
Dilihat dari unggahan Instastory akun qiaxxyz di Instagram yang seolah-olah membalas pertanyaan Nicho di Billboard. “Iya aa @nicholassaputra, aku ga lupa makan kok,” tulis akun tersebut.
Berita Terkait
-
Heboh Nicholas Saputra Bikin Ketupat, Cincin di Jari Manis Jadi Sorotan
-
Rayakan Ultah Bersamaan Malam Nuzulul Quran, Dian Sastrowardoyo Baca Quran Bareng Suami dan Anak
-
Buat Apa 'Film Ada Apa dengan Cinta?' Di-Reboot?
-
Titi Kamal Kunjungi Lokasi Syuting Film Rangga dan Cinta, Nangis saat Temui Pemeran Maura
-
Dikunjungi Dian Sastro di Lokasi Syuting Film Rangga & Cinta, Leya Princy Gugup
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Link Live Streaming AC Milan vs Inter Milan: Duel Panas Derby Della Madonnina
-
FULL TIME! Yuran Fernandes Pahlawan, PSM Makassar Kalahkan CAHN FC
-
Libur Lebaran, Polresta Solo Siagakan Pengamanan di Solo Safari
-
Dipermak Nottingham Forest, Statistik Ruben Amorim Bersama MU Memprihatinkan
-
Partai Hidup Mati Timnas Indonesia vs China: Kalah, Branko Ivankovic Dipecat!
Terkini
-
BRI Berikan Tips Keamanan Digital: Waspada Kejahatan Siber Saat Idulfitri 1446 H
-
Program BRI Menanam Grow & Green: Meningkatkan Ekosistem dan Kapasitas Masyarakat Lokal
-
Dedi Mulyadi Skakmat PTPN: Kenapa Tanah Negara Disewakan, Perkebunannya Mana?
-
Gubernur Dedi Mulyadi Libatkan Pakar, Evaluasi Besar-besaran Kegiatan Ekonomi di Pegunungan Jabar
-
Menjelang Lebaran, Wamen BUMN Pastikan Kesiapan Stok Uang