SuaraJabar.id - Universitas Atma Jaya Yogyakarta (UAJY) telah mencapai reputasi sebagai salah satu institusi pendidikan tinggi terkemuka di Indonesia, menyediakan berbagai jurusan unggulan untuk calon mahasiswa yang ingin meraih masa depan yang cerah.
Dengan fokus pada kualitas pendidikan tinggi yang unggul, UAJY terus memenuhi harapan akan relevansi dengan tuntutan industri dengan menawarkan beragam pilihan jurusan menarik.
Berdasarkan laporan resmi dari BAN-PT pada Kamis (15/6/2023), berikut adalah daftar 10 jurusan di UAJY yang telah mendapatkan akreditasi A, menjadi pertimbangan bagi Anda yang tengah bimbang memilih jurusan kuliah.
Ekonomi Pembangunan
Baca Juga: 4 Cara Cek IPK Mahasiswa, Simak Tipsnya Agar Dapat Data Akurat
Selain sudah terakreditasi A oleh BAN-PT, Jurusan Ekonomi Pembangunan di UAJY juga memiliki beberapa mata kuliah unggulan, diantaranya Manajemen Perbankan, Manajemen Risiko dan Analisis Kredit Perbankan, Perbankan Internasional, serta Manajemen Risiko Keuangan dan Valuasi Korporat.
Jika Anda memilih jurusan Ekonomi Pembangunan, banyak pekerjaan yang bisa dipilih setelah lulus, meliputi bankir, konsultan keuangan, analisis keuangan, dan dosen. Selain itu, Anda juga berpeluang menjadi TNI/Polri, peneliti, wiraswasta, dan lainnya.
Ilmu Komunikasi
Jika Anda ingin masuk ke salah satu jurusan terbaik di Indonesia, maka Ilmu Komunikasi menjadi salah satu pilihannya. Jurusan ini pun sudah tersedia di UAJY dengan akreditasi A oleh BAN-PT sejak tahun 2021 lalu.
Jurusan Ilmu Komunikasi UAJY berada di bawah Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. Jurusan ini memiliki beberapa mata kuliah unggulan, yaitu Komunikasi Antar Budaya, Psikologi Komunikasi, Komunikasi Pemasaran Digital dan Konten Kreatif, dan lainnya.
Baca Juga: Barisan Wanita Pelacur dan Maling, Strategi Gila Indonesia Lemahkan Penjajah di Jogja
Jurusan Ilmu Komunikasi di UAJY memiliki jaringan dengan asosiasi di luar negeri, baik individu maupun institusional digital. Selain itu, jurusan ini juga sudah memiliki jaringan dengan universitas di dalam dan luar negeri.
Berita Terkait
-
Predator Seksual Berkedok Profesor, Guru Besar UGM Ramai Disebut Walid Versi Nyata
-
Record Store Day Yogyakarta 2025, Lebarannya Rilisan Fisik Kini Balik Ke Pasar Tradisional
-
Bencana Hidrometeorologi Mengintai Yogyakarta, Status Siaga Diperpanjang!
-
5 Rekomendasi Mie Ayam Jogja Murah Seharga Kantong Mahasiswa
-
Menjelajahi Desa Wisata Nglanggeran: Desa Wisata Terbaik Dunia
Terpopuler
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Pemain Keturunan Maluku: Berharap Secepat Mungkin Bela Timnas Indonesia
- Marah ke Direksi Bank DKI, Pramono Minta Direktur IT Dipecat hingga Lapor ke Bareskrim
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Jawaban Menohok Anak Bungsu Ruben Onsu Kala Sarwendah Diserang di Siaran Langsung
Pilihan
-
Dari Lapangan ke Dapur: Welber Jardim Jatuh Cinta pada Masakan Nusantara
-
Dari Sukoharjo ke Amerika: Harapan Ekspor Rotan Dihantui Kebijakan Kontroversial Donald Trump
-
Sekantong Uang dari Indonesia, Pemain Keturunan: Hati Saya Bilang Iya, tapi...
-
Solusi Pinjaman Tanpa BI Checking, Ini 12 Pinjaman Online dan Bank Rekomendasi
-
Solusi Aktivasi Fitur MFA ASN Digital BKN, ASN dan PPPK Merapat!
Terkini
-
Tragedi di RSHS, Dokter Residensi Rudapaksa Keluarga Pasien! Ini Fakta yang Diungkap Polisi
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025 Sukses Bawa Parfum Produksi Sidoarjo Go Global: Korea, Amerika, dan Nigeria
-
Modal Semangat dan Keberanian, Suryani Buktikan Perempuan Bisa Naik Kelas
-
Lucky Hakim Liburan ke Jepang Tuai Kritik, Dedi Mulyadi Sentil Soal Etika Pejabat!
-
Cari Titik Temu, Bupati Bogor Ajak Duduk Bersama Bahas Isu Viral Kades Minta THR