Scroll untuk membaca artikel
Rifan Aditya
Sabtu, 30 Desember 2023 | 18:00 WIB
Ilustrasi Kembang Api - Tempat Melihat Kembang Api di Bandung tahun baru 2024 (Freepik)

3. Braga 

Braga menjadi alternatif tempat untuk merayakan malam tahun baru 2024 di Bandung. Meskipun di sepanjang jalan dipastikan ramai dan dipenuhi banyak orang, namun Braga bisa jadi pilihan yang pas jika Anda ingin merasakan vibes tahun baru di tengah kota yang ramai sambil melihat indahnya kembang api

Di sepanjang jalan Braga ada banyak sekali kafe dan coffee shop yang berjejer yang bisa kamu singgahi sambil menunggu momen pergantian tahun. Biasanya kafe-kafe itu akan memperpanjang jam operasional di momen pergantian tahun. 

4. Dago 

Baca Juga: 7 Bumbu Ayam Bakar, Cocok untuk Menu Makanan Malam Tahun Baru 2024

Kalau Anda ingin merayakan malam tahun baru 2024 di pusat kota Bandung, kawasan Dago bisa jadi salah satu pilihan yang dapat dipertimbangkan. Biasanya akan ada panggung di area depan dekat lampu merah Cikapayang serta aka disiapkan berbagai hiburan menarim yang dapat dinikmati oleh siapa saja yang datang. 

Bahkan saat puncak pergantian tahun, akan ada pesta kembang api yang menyala. Namun sebelum itu Anda juga bisa menikmati berbagai pikihan kuliner tersedia di sepanjang Jalan Dago. Mulai dari kafe, coffee shop, jajanan kaki lima, sampai restoran. 

5. Monumen Perjuangan Rakyat 

Kalau di alun-alun, Gedung Sate, jalan Braga atau Dago terlalu penuh, pengumjung bisa melipir ke Monumen Perjuangan Rakyat, Bandung, Jawa Barat. Lokasinya ada di seberang Gasibu, hanya cukup menyeberang jalan saja. 

Taman ini mempunyai luas sekitar 72.000 meter persegi dan dapat menampung puluhan ribu orang. Sehingga, kalau Anda juga ingin menghabiskan malam tahun baru 2024 di tengah kota, Anda bisa datang ke sini. 

Baca Juga: Warna-warni Monas Meriahkan Libur Akhir Tahun

6. Punclut 

Load More