Dugaan Kecurangan PPDB di Jabar, Ditelusuri Tim Investigasi

Dugaan kecurangan domisili terjadi karena peminat sekolah di kota itu tinggi.

Chandra Iswinarno
Rabu, 26 Juni 2019 | 14:08 WIB
Dugaan Kecurangan PPDB di Jabar, Ditelusuri Tim Investigasi
Ilustrasi PPDB. [Antara]

Terkait dengan KK, lanjut Heri, dapat dicetak dalam waktu singkat. Jika ada KK baru, tetapi warga itu sudah tinggal belasan tahun maka memerlukan surat pernyataan dari RW. Kartu KK baru bisa juga muncul karena ada pencetakan baru akibat pembaruan data.

"Untuk mengoptimalkan kerja, kami akan terus menguatkan lintas OPD. Termasuk menyampaikan hasilnya kepada publik secara berkala," katanya.

Sebelumnya, ditemukan dugaan kecurangan PPDB 2019, yakni delapan siswa yang mendaftar ke SMA Negeri 3 Bandung dan SMA Negeri 5 Bandung dengan menggunakan alamat yang sama di Jalan Bali Kota Bandung. (Antara)

Baca Juga:Dinilai Bohongan, Kadisdik DKI: PPDB Sistem Zonasi di Jakarta Paling Adil

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini