Pangandaran Ternyata Punya Durian Lokal yang Lezat, Penasaran?

Jika matang di pohon, rasanya beda lebih nikmat, ujar seorang pemilik kebun durian lokal Pangandaran.

Ari Syahril Ramadhan
Kamis, 24 Juni 2021 | 15:47 WIB
Pangandaran Ternyata Punya Durian Lokal yang Lezat, Penasaran?
Durian Lokal Pangandaran. [HR Online]

“Jika matang di pohon, rasanya beda lebih nikmat,” ungkapnya.

Dudi menyebut, durian lokal Selasari ini ia jual dengan harga bervariasi, mulai dari Rp 25 ribu sampai Rp 100 ribu per buah.

“Harganya kita sesuaikan dengan ukuran besar kecilnya buah durian,” jelas Dudi.

Saat ini, banyak warga dan wisatawan yang datang langsung ke kebunnya untuk membeli durian lokal Pangandaran itu.

Baca Juga:Detik-detik Dramatis Seorang Warga Pangandaran Menang Duel Lawan Babi Hutan

“Banyak wisatawan yang pulang dari wisata santirah mampir kesini untuk membeli durian,” pungkasnya.

Durian lokal asli Pangandara ini disebut memiliki rasa yang manis dengan tekstur yang legit. Tampilan buah durian cukup mencolok karena berwarna kuning keemasan dengan harum menyengat

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak