Muncul Baliho Arteria Dahlan Musuh Orang Sunda di Jalan Tamansari Bandung

Polda Jabar siap menerima laporan jika ada warga Jawa barat yang keberatan dengan pernyataan Arteria Dahlan.

Ari Syahril Ramadhan
Rabu, 19 Januari 2022 | 14:02 WIB
Muncul Baliho Arteria Dahlan Musuh Orang Sunda di Jalan Tamansari Bandung
Baliho bertuliskan "Arteria Dahlan Musuh Orang Sunda" terpantau terpasang di Jalan tamansari, Kota Bandung pada Rabu (19/1/2022). [Suara.com/Cesar Yudistira]

"Kepada Bapak Jaksa Agung, tolong permintaan saudara Arteria Dahlan itu tidak dipenuhi. Tidak perlu Pak Asep diganti hanya gara-gara memakai Bahasa Sunda, dan PDI Perjuangan sangat menghormati betul keberadaan Jawa Barat, keberadaan orang-orang Sunda, termasuk bahasanya," kata Surono melalui pernyataan video di akun instagram miliknya, Rabu (19/1/2022) dikutip dari Antara.

Kontributor : Cesar Yudistira

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini