Informasi Gaji Pemadam Kebakaran Serta Syarat Masuk Institusi Damkar Lengkap

Berikut ini adalah informasi mengenai gaji pemadam kebakaran di Indonesia. Simak lebih lanjut ya!

Risna Halidi
Kamis, 10 Februari 2022 | 08:45 WIB
Informasi Gaji Pemadam Kebakaran Serta Syarat Masuk Institusi Damkar Lengkap
Sebagai ilustrasi artikel gaji pemadam kebakaran: Seorang pemadam kebakaran berusaha memadamkan mobil pribadi Jalan Imam Bonjol, Kelurahan Bojong Jaya, Kecamatan Karawaci, Kota Tangerang, Banten [Ist]

Syarat adalah pria atau wanita minimal pendidikan SMA atau sederajat, sehat jasmani dan rohani, tinggi badan minimal pria 160cm dan wanita 155cm, usia 25 tahun maksimal, berat badan proposional, tidak buta warna, tidak takut ketinggian, kedalaman air, binatang, asap, api, jujur dan disipilin.

Kemudian, berkaitan dengan syarat khusus yakni memiliki Sertifikat Mapala, Sertifikat SAR, sertifikat Pemuda Peduli Siaga Bencana, Sertifikat Pramuka, SIM, Surat lamaran, fotokopi KTP, SKCK, Surat Keterangan Sehat, Pas Foto, dan lain sebagainya.

Demikian penjelasan terkait gaji pemadam kebakaran. Selanjutnya diketahui pula bahwa pemadam kebakaran memiliki tugas pokok yang lebih luas dari memadamkan api.

Pemadam kebakaran juga bertanggungjawab apabila ada orang bunuh diri, hewan terjebak, dan lain sebagainya. Gaji pemadam kebakaran juga bergantung pada daerah setempat dan posisinya.

Baca Juga:Kehadiran Satgas Bencana Nasional BUMN Mampu Tingkatkan Peran BUMN

Kontributor : Annisa Fianni Sisma

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak