Hindari Flyover Pasupati Bandung Siang Ini

Penutupan flyover tersebut dilakukan lantaran dilaksanakannya acara peresmian perubahan nama jalan itu menjadi Jalan Prof Mochtar Kusumaatmadja.

Ari Syahril Ramadhan
Selasa, 01 Maret 2022 | 11:21 WIB
Hindari Flyover Pasupati Bandung Siang Ini
Petugas melakukan pengaturan lalu lintas di jalan menuju Flyover Pasupati Kota Bandung. Flyover Pasupati sendiri bakal berganti nama menjadi Jalan prof. Mochtar Kusumaatmadja. [Suara.com/Cesar Yudistira]

Jika Prof Mochtar dinobatkan sebagai pahlawan nasional maka akan menambah deretan jumlah pahlawan nasional asal Jabar dari 13 menjadi 14 pahlawan nasional. Jumlah tersebut masih jauh dari wilayah lain seperti Jawa Timur yang saat ini jumlah pahlawan nasional dari wilayah tersebut sudah mencapai 28 pahlawan nasional.

“Prof Mochtar ini termasuk calon pahlawan nasional yang banyak diusung pihak lembaga dan perorangan. Dilihat dari sejarah apapun pengusulan ini harus terwujud. Tidak ada kekurangannya,”ujar Barnas.

Kontributor : M Dikdik RA

Baca Juga:Persija vs Persib, Sudirman Ingin Perpanjang Rekor Kemenangan Hadapi Maung Bandung

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak