Fenomena Kawanan Monyet Turun Gunung Makan Korban, Satu Warga Tasikmalaya Dilarikan ke Rumah Sakit

Kalau dibilang meresahkan pasti meresahkan, apalagi sudah sempat menggigit salah seorang warga, ucapnya terkait kawanan monyet itu.

Ari Syahril Ramadhan
Rabu, 26 Oktober 2022 | 10:43 WIB
Fenomena Kawanan Monyet Turun Gunung Makan Korban, Satu Warga Tasikmalaya Dilarikan ke Rumah Sakit
ILUSTRASI - Kawanan monyet ekor panjang masuk ke pemukiman warga di Kecamatan Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Jumat (19/6/2020). (ANTARA/Dokumentasi Warga Lembang/Yanti)

Dugaan kawanan monyet itu kelaparan bukan tanpa alasan. Pasalnya, kebun jagung, singkong dan pepaya habis dijarah kawanan monyet itu.

“Kalau dibilang meresahkan pasti meresahkan, apalagi sudah sempat menggigit salah seorang warga,” ucapnya.

Ia pun sebelumnya sempat memberikan imbauan kepada warga setempat, agar tidak memberi makanan warung kepada monyet tersebut, karena nantinya akan terbiasa dan malah menyerang warung milik warga.

Baca Juga:Bengkel Resmi Ini Berikan Layanan Kilat untuk Perbaikan Bodi dan Cat Mobil

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak