Sebagai langkah antisipasi, polisi telah meningkatkan patroli rutin khususnya di malam hari.
"Akan dilakukan analisa dan evaluasi situasi Kamtibmas. Kita juga akan meningkatkan patroli pada daerah-daerah rawan. Deteksi dini juga akan ditingkatkan serta kita lakukan upaya represif atau penindakan terhadap pelaku," ungkapnya.