SuaraJabar.id - Hari Alamsyah, pemuda berusia 24 tahun warga Kecamatan Tapos, Kota Depok, Jawa Barat menjadi korban penusukan oleh temannya sendiri bernama Nissar yang berumur 33 tahun.
Peristiwa itu terjadi ketika Hari dan Nissar sedang bareng bermain game billar di sebuah kios. Kala itu, Hari sempat tertawa sembari berlalu di hadapan Nissar.
Karena kesal di tertawakan, Nissar langsung menikam Hari memakai sebilah pisau hingga tewas.
"Pelaku merasa tersingung karena korban ini tertawa di depannya. Tak terima, langsung menusuk Hari dua kali," kata Kapolsek Cimanggis Komisaris Suyud kepada Suara.com, Rabu (10/4/2019).
Baca Juga: Tak Terima Dikritik, Anies Suruh Ketua Fraksi PDIP Banyak Baca Buku
Setelah menusuk korban, pelaku langsung kabur meninggalkan korban. Hari yang tersungkur lantas dibantu oleh rekannya, Ahmad Fauzi untuk dilarikan ke rumah sakit terdekat.
"Korban menderita luka tusak, sudah dirawat di RS. Pelaku juga sudah ditangkap aparat polsek Cimanggis,” tuturnya.
Kontributor : Supriyadi
Berita Terkait
-
Jagoannya Keok di Pilkada Depok, PKS Beri Respons Begini
-
Hasil Real Count PKS Imam-Ririn Unggul di Pilkada Depok, Tapi Beda Pemenangnya di Hitung Cepat Indikator dan Voxpol
-
Adu Pendidikan Supian Suri Vs Imam Budi, Panas Saling Serang di Debat Terakhir Pilkada Depok
-
Miliano Jonathans Belum Mau Dinaturalisasi Timnas Indonesia: Jujur Saya Tunggu....
-
Ancam Pengemudi Lain dan Ngaku-ngaku Tentara, Pria Kasus 'Koboi Jalanan' di Depok jadi Tersangka
Terpopuler
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Meutya Hafid Copot Prabu Revolusi, Tunjuk Molly Prabawaty Jadi Plt Dirjen Kementerian Komdigi
- Ragnar Oratmangoen ke Media Belanda: Mimpi ke Piala Dunia itu...
- Segini Kekayaan Prabu Revolusi: Dicopot Meutya Hafid dari Komdigi, Ternyata Komisaris Kilang Pertamina
- dr. Oky Pratama Dituding Berkhianat, Nikita Mirzani: Lepasin Aja...
Pilihan
-
Bagaimana Jika Bumi Tidak Memiliki Atmosfer?
-
Dirut Baru Garuda Langsung Manut Prabowo! Harga Tiket Pesawat Resmi Turun
-
Pandji Pragiwaksono Sindir Sembako 'Bantuan Wapres Gibran' Pencitraan: Malah Branding Sendirian
-
Bansos Beras Berlanjut Hingga 2025, Siapa Saja yang Dapat?
-
Review Jelly Master, Game Mukbang Gratis yang Menggemaskan
Terkini
-
Disambangi Bos Persib, Begini Komentar Dedi Mulyadi
-
KPU Kota Bandung Pastikan Santunan Puluhan Juta Bagi Keluarga Petugas KPPS yang Meninggal Dunia
-
Pj Gubernur Jabar Minta Semua Pihak Tenang Sikapi Hasil Quick Count
-
Pilgub Jabar: Menang Versi Hitung Cepat, Dedi Mulyadi Turun ke Sawah
-
Bawaslu Kota Tasikmalaya Telusuri Dugaan Praktik Politik Uang