SuaraJabar.id - Ade Kartiwa (45), anggota Panwascam Cireunghas, Kabupaten Sukabumi kelelahan saat merekap hasil Pemilihan Umum (Pemilu) 2019. Akibatnya ia harus mendapatkan perawatan di RS Hermina pada Jumat (19/4/2019) malam akibat diduga terserang stroke.
"Kami sedang merekap data hasil pemilihan nasional, saking capenya siang dan malam kami bekerja, tiba-tiba Pak Ade ini terdiam dan tidak bisa bicara, lalu kami langsung membawanya ke RS Hermina," ujar Ketua Panwaslu Kecamatan Cireunghas, Isom Miharja kepada sukabumiupdate.com--jaringan Suara.com, Sabtu (20/4/2019).
Ade yang merupakan warga Kampung Gandasoli RT 001/007, Desa Cipurut, Kecamatan Cireunghas, Kabupaten Sukabumi yang menjabat sebagai staf Divisi Panwascam di Cireunghas.
Setelah mendapatkan perawatan di rumah sakit, kata Isom, tekanan darahnya naik, sehingga diduga terkena stroke.
Baca Juga: Kemenangan Jokowi Terganjal UUD 45? Ini Penjelasan Yusril Ihza Mahendra
"Berdasarkan hasil pemeriksaan rumah sakit, pak Ade ini tekanan darahnya naik dan diduga terkena stroke. Sekarang juga masih dirawat di ruang ICU RS Hermina," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Waspada Stroke, Kenali Gejala dan Penanganannya Sebelum Terlambat
-
Sudah 5 Tahun Gak Naik-naik, Bawaslu Minta Pemerintah Naikkan Gaji Panwascam hingga 100 Persen
-
Obat Diabetes Tipe 2 Turunkan Risiko Serangan Jantung dan Stroke? Ini Faktanya
-
Kolesterol Tinggi Bisa Tanpa Gejala, Waspada 5 Tanda Ini Pada Tubuh Anda
-
Manfaat Fisioterapi Untuk Pasien Stroke dan Saraf Kejepit
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Setelah Pilkada, Harga Emas Antam Meroket Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Mempelajari Efektivitas Template Braille pada Pesta Demokrasi
-
Ingat! Penurunan Harga Tiket Pesawat Domestik 10 Persen Hanya Berlaku Hingga 3 Januari
-
Uji Tabrak Gagal Raih Bintang, Standar Keamanan Citroen C3 Aircross Mengkhawatirkan
-
Erick Thohir Sebut Aturan Kredit Pembiayaan Rumah Ribet, Target Prabowo Dibawa-bawa
Terkini
-
Dedi-Erwan Unggul Quick Count, Anak Bos Persib: Insya Allah Hasil Resmi Tak Beda Jauh dengan Hitung Cepat
-
Ada Potensi Pemungutan Suara Ulang di Karawang dan Sukabumi, Pj Gubernur Jabar: Tunggu Bawaslu
-
Petugas TPS Meninggal Saat Bertugas, Begini Pesan PJ Gubernur Jabar
-
Sabet 73,5 Persen Suara, Rudy-Ade Deklarasikan Kemenangan di Pilkada Kabupaten Bogor
-
Unggul Versi Hitung Cepat, Aep: Ini Kemenangan Masyarakat Karawang