SuaraJabar.id - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) prediksi cuaca sebagian wilayah Jawa Barat akan diguyur hujan ringan hingga sedang di hari ke-30 Ramadan 1440 H, Selasa (4/6/2019).
Siang hari sebagian wilayah Jawa Barat akan diguyur hujan dengan intensitas ringan meliputi Bandung, Cianjur, Cibinong, Cipanas, Depok, Gadog, Garut, Kota Bogor, Singaparna, Soreang, Sukabumi dan Sumedang.
Untuk wilayah Cisarua diprediksi akan diguyur hujan sedang pada siang hari. Sedangkan wilayah Bekasi, Cikarang, Cirebon, Indramayu, karawang, Kuningan, Majalengka, Parigi, Purwakarta, Subang dan Sumber diprediksi akan cerah berawan.
BMKG memberikan peringatan dini untuk masyarakat waspada potensi terjadinya hujan petir di sebagian wilayah Jawa Barat.
"Waspada potensi hujan yang dapat disertai kilat atau petir dan angin kencang dalam durasi singkat di wilayah Bogor, Sukabumi Utara dan Cianjur Utara pada sore menjelang malam hari," ujar BMKG.
Malam hari seluruh wilayah Jawa Barat diprediksi akan berawan kecuali wilayah Cianjur dan Cipanas akan diguyur hujan ringan.
Dini hari seluruh wilayah Jawa Barat diprediksi akan berawan.
Suhu udara di wilayah Jawa Barat pada hari ini berkisar 19-34 derajat celsius dan kelembapan berkisar 55-90 persen.
Baca Juga: Google Doodle Ramaikan Mudik Lebaran 2019
Berita Terkait
-
Peringatan Dini BMKG: Jabodetabek Siaga Hujan Sangat Lebat dan Angin Kencang pada Jumat Besok
-
Waspada! BMKG Prediksi Jabodetabek Dikepung Hujan Petir Hingga Siang Nanti
-
Curah Hujan Masih Tinggi, BMKG Lakukan Operasi Modifikasi Cuaca di Jakarta hingga 22 Januari
-
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini: Hujan Ringan Merata, Warga Diimbau Waspada
-
BMKG Peringatkan Potensi Cuaca Ekstrem di Sejumlah Wilayah Indonesia hingga Akhir Januari 2026
Terpopuler
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Rumor Panas Eks AC Milan ke Persib, Bobotoh Bersuara: Bojan Lebih Tahu Kebutuhan Tim
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
Terkini
-
Perkuat Pemberdayaan Desa, BRI Kembali Raih Penghargaan di Puncak Hari Desa Nasional 2026
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 80 Kurikulum Merdeka
-
Bogor Memanas! Ratusan Sopir Angkot Geruduk Balai Kota, Tuntut Kejelasan Nasib 'Si Hijau'
-
Misi Kemanusiaan di Gunung Pongkor, Polri Kesampingkan Status Ilegal Demi Evakuasi 11 Korban Tewas?
-
Sumedang Bukan Cuma Tahu! Ini 3 Hidden Gem Wisata Alam Estetik yang Wajib Kamu Kunjungi