SuaraJabar.id - Seorang warga bernama Irot (55) tewas setelah ditabrak mobil kijang di Jalan Lingkar Selatan, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, Minggu (23/6/2019). Korban diketahui merupakan warga Kampung Padaasih, Desa Padaasih, Kecamatan Cisaat, Kabupaten Sukabumi.
Kasat Lantas Polres Sukabumi Kota AKP I Kadek Vemil menuturkan, kecelakaan tersebut terjadi pada pukul 10.30 WIB. Saat kejadian, pengendara sepeda motor berikut penumpangnya mengalami luka-luka. Namun saat korban dibawa ke rumah sakit tapi nyawanya tak tertolong.
"Selanjutnya korban dibawa ke RS Betha Medika Cisaat untuk dilakukan pengobatan dan perawatan secara intensif dikarenakan luka yang dialami Irot cukup parah dan akhirnya meninggal dunia sewaktu penanganan pihak rumah sakit," kata Kadek seperti diberitakan sukabumiupdate.com- jaringan Suara.com, Minggu (23/6/2019)
Kadek menerangkan, kecelakaan maut itu tepatnya terjadi di pertigaan Mangkalaya, Kecamatan Cisaat, Kabupaten Sukabumi.
Baca Juga: Jadi Lelucon, Rider Ini Sering Gagal Juara Gara-Gara Ditabrak Pembalap Lain
Saat itu, Dudan Suryana (37) membonceng Irot menggunakan sepeda motor Yamaha Mio M3 dengan nopol F 6104 OS melaju dari arah Cibolong menuju Baros hendak memutar ke arah sebaliknya.
Kemudian dari arah Cibolang menuju Baros datang Toyota Kijang F 1886 OE yang dikemudikan Eka Budianto (35) kemudian menabrak motor tersebut. Mobil Kijang tersebut diketahui akan putar balik.
Berita Terkait
-
Setahun Hadir di Indonesia, SMK Helmet Tipe Modular Ternyata Paling Diminati Para Bikers
-
FIFGROUP Catatkan Nilai Transaksi Rp 6,8 Miliar Sepanjang IMOS 2024
-
Motul Jadi Pelumas Terfavorit Pengguna Sepeda Motor Harian
-
Cuma-Cuma Hadiahi Sopir Motor, Intip Sumber Kekayaan Nikita Mirzani yang Sangat Fantastis
-
Nikita Mirzani Hadiahi Sopir Sepeda Motor, Publik: Di Balik Mulut Ceplas-ceplos Dia...
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
Terkini
-
Transformasi Digital BRIAPI Sukses Membawa BRI Raih Pengakuan Global
-
Local Media Community 2024 Roadshow Class Tasikmalaya: Media Lokal Perlu Diversifikasi Sumber Pendapatan
-
4 Santri Tewas Tertimbun Tanah Longsor di Sukabumi, BPBD Ungkap Fakta Mengejutkan
-
Tersedia 100 Ribu Hadiah Termasuk BMW 520i M Sport di BRImo FSTVL, Ini Cara Memenangkannya!
-
Lewat Tanya Sabrina, Kamu Bisa Cari Rekomendasi Merchant Hiburan saat Weekend