SuaraJabar.id - Cabang Dinas Pendidikan Wilayah V Provinsi Jawa Barat mengeluarkan surat edaran yang ditujukan kepada kepala SMK, SMA, SLB negeri dan swasta di Kota juga Kabupaten Sukabumi. Inti dari surat itu adalah meminta sejumlah pihak untuk meningkatkan pengawasan terhadap peserta didik di lingkungan Cabang Dinas Pendidikan wilayah V.
Seperti diberitakan sukabumiupdate.com - jaringan Suara.com, sura tersebut ditujukan untuk kepala sekolah. Seain itu, surat edaran Nomor: 421/1654/ CADISDIKWIL.V/2019 ini juga ditujukan kepada serta pengawas SMK, SMA, SLB Cabang Dinas Pendidikan Wilayah V.
Terdapat tiga poin dalam surat tersebut. Ketiga poin tersebut yakni:
Pertama melarang peserta didik untuk mengikuti demonstrasi atau menghadiri acara pelantikan Presiden Republik Indonesia ke Jakarta.
Baca Juga: Niat Akhiri Hubungan, Wajah Buruh Perempuan di Sukabumi Disiram Air Aki
Kedua, kepala sekolah bersama dengan guru dan pengawas sekolah untuk melakukan pemantauan dan pengawasan kegiatan peserta didik.
Ketiga, mengintruksikan diselenggarakanya kegiatan-kegiatan yang menunjang pembelajaran di sekolah sampai dengan hari Sabtu 19 Oktober 2019.
Surat tersebut ditandatangani Kepala Cabang Dinas Pendidikan Wilayah V Provinsi Jawa Barat Nonong Winarni.
Untuk diketahui, jadwal pelantikan Jokowi - Ma'ruf Amin sebagai Presiden dan Wakil Presiden terpilih periode 2019-2024 akan dilakukan pada Minggu (20/10/2019) pukul 14.30 WIB di Gedung MPR/DPR RI.
Baca Juga: Mau Ikut Demo di Jakarta Naik Truk, Puluhan Pelajar Sukabumi Ditangkap
Berita Terkait
-
Kisah Pelajar Jakarta Kecanduan Judol: Main Bareng Guru hingga Gadai BPKB Motor
-
Tragis! Niat Sembunyi karena Bolos Pengajian Rutin, 4 Santri di Sukabumi Tewas Tertimpa Tanggul Longsor
-
Kuliah atau Kerja? Menyiasati Hidup Mahasiswa yang Multitasking
-
Ungkap Penyebab Lulusan SMK Banyak jadi Pengangguran, Komisi X DPR: Ada Diskriminasi Kualitas Sekolah
-
Kisah Sadbor TikToker Viral Gegara Joget Ayam, Dulu Pernah Jadi Tukang Jahit di Jakarta
Terpopuler
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
Pilihan
-
Patut Dicontoh! Ini Respon Eliano Reijnders Usai Kembali Terdepak dari Timnas Indonesia
-
Ada Korban Jiwa dari Konflik Tambang di Paser, JATAM Kaltim: Merusak Kehidupan!
-
Pemerintah Nekat Naikkan Pajak saat Gelombang PHK Masih Menggila
-
Dugaan Pelanggaran Pemilu, Bawaslu Pantau Interaksi Basri Rase dengan ASN
-
Kuasa Hukum Tuding Kejanggalan, Kasus Cek Kosong Hasanuddin Mas'ud Dibawa ke Tingkat Nasional
Terkini
-
Local Media Community 2024 Roadshow Class Tasikmalaya: Media Lokal Perlu Diversifikasi Sumber Pendapatan
-
4 Santri Tewas Tertimbun Tanah Longsor di Sukabumi, BPBD Ungkap Fakta Mengejutkan
-
Tersedia 100 Ribu Hadiah Termasuk BMW 520i M Sport di BRImo FSTVL, Ini Cara Memenangkannya!
-
Lewat Tanya Sabrina, Kamu Bisa Cari Rekomendasi Merchant Hiburan saat Weekend
-
Pj Gubernur Jabar: 29 Orang Jadi Korban Kecelakaan Tol Cipularang