SuaraJabar.id - Rumah Sakit Daerah Waled Kabupaten Cirebon merawat seorang terduga terinfeksi virus corona. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Cirebon, Enny Suhaeni membenarkan informasi tersebut.
Pasien terduga terinfeksi Corona tersebut saat ini diisolasi di RSD Waled untuk mencegah hal yang tak diinginkan.
"Ya betul," katanya saat dikonfirmasi, Senin (27/1/2020).
Menurut Enny, sejauh ini pemeriksaan masih dilakukan terhadap pasien. Sampel darah pasien dibawa ke Litbang Kesehatan Kementerian Kesehatan RI untuk menentukan virus yang menderanya.
Baca Juga: Teror Corona, Perawat RS Hasan Sadikin Bandung Pakai APD
"Yang bersangkutan di ruang isolasi. Pemeriksaan hari ini dilakukan," kata Enny.
Diketahui, seorang terduga terinfeksi Corona merupakan pekerja migran Indonesia asal Kabupaten Cirebon yang baru pulang dari Taiwan.
Berita Terkait
-
Penjualan Karpet di Pasar Gembrong Merosot 50 Persen, Pedagang Jerit: saat Covid-19 Malah Mendingan!
-
Mau Nostalgia Masa Kecil, Jeremy Teti Berencana Jual Rumahnya yang Mewah
-
Pose di Samping Mobil Lawas nan Langka Bersama Istri, Bahlil Disebut Romeo dan Juliet
-
Alert! Kemenkes Peringatkan Potensi Peningkatan Covid-19
-
Virus Corona Ngamuk Lagi, Kasus Covid-19 di Singapura Meroket Hingga Dua Kali Lipat
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
UMKM Perhiasan Batu Alam Jangkau Pasar Internasional Berkat BRI
-
Kasus Korupsi Dana Hibah NPCI Jabar Diduga Rekayasa, Terungkap di Persidangan
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura