SuaraJabar.id - Sesosok mayat pria tanpa identitas ditemukan tertelungkup sebuah lahan kosong di Kampung Kukupu, Kelurahan Cibadak, Kecamatan Tanah Sareal, Kota Bogor, Jawa Barat.
Paur Humas Polresta Bogor Kota Ipda Desty Irianti mengatakan mayat pria yang diperkirakan berusia 30 tahun itu ditemukan sekitar pukul 07.30 WIB.
"Iya, ada temuan (mayat pria tanpa identitas) dalam keadaan telungkup di pelataran tanah kosong di bawah pohon jarak dan pohon bambu," kata Desty, dikonfirmasi Suara.com, Minggu (16/2/2020).
Adapun ciri-ciri mayat itu yakni mengenakan kaos biru, celana jeans dengan rambut panjang hitam lurus dikuncir. Kemudian, di saku celananya ditemukan tasbih, korek gas, rokok kretek dan suling kecil.
Baca Juga: Mayat Tanpa Identitas Sedang Bersandar di Pohon Pisang Gegerkan Warga Curug
"Tidak ditemukan barang yang menunjukan identitasnya," jelas Desty.
Hingga kini, polisi belum dapat mengetahui secara pasti penyebab kematiannya. Mayat pria itu pun langsung dibawa petugas ke RSUD Kota Bogor untuk kepentingan penyelidikan lebih lanjut.
"Untuk dugaan penyebab kematian masih dalam penyelidikan. Sekarang mayatnya di RSUD," tuturnya.
Kontributor : Rambiga
Baca Juga: Mayat Tanpa Identitas Ditemukan Mengapung di Selat Sunda
Berita Terkait
-
Heboh Mayat Tanpa Identitas, Awalnya 'Manusia Silver' Cium Bau Busuk di Bekas Kafe
-
Inovasi Safety, Polresta Bogor Kota Bagikan Sabuk Keselamatan Anak
-
Mayat Tanpa Identitas di Aliran Kali Gambir Punya Cir-cirii Tangan dan Kakinya Bertato
-
4 Tahun Jadi Misteri, Dua Saksi Pembunuhan Noven Menghilang
-
Polres Bogor Serahkan Surat Pemberitahuan Pelanggaran WNA Arab ke Imigrasi
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Dapat Bonus Logam Mulia 1 Gram, Yuk Ikuti KPR BRI Property Expo 2024
-
Apakah Samsung A35 Tahan Air dan Spesifikasinya
-
Transformasi Digital BRIAPI Sukses Membawa BRI Raih Pengakuan Global
-
Local Media Community 2024 Roadshow Class Tasikmalaya: Media Lokal Perlu Diversifikasi Sumber Pendapatan
-
4 Santri Tewas Tertimbun Tanah Longsor di Sukabumi, BPBD Ungkap Fakta Mengejutkan