SuaraJabar.id - Pemerintah Kabupaten Karawang mencari pihak yang kontak langsun dengan Bupati Karawang Cellica Nurrachadiana. Sebab Cellica Nurrachadiana positif corona.
Pemerintah Kabupaten Karawang mulai mendata pihak-pihak yang kontak langsung dengan Bupati terutama pada kegiatan Musda Hipmi dan setelahnya. Sekretaris Daerah Kabupaten Karawang Acep Jamhuri menginventarisir baik kepala dinas yang sempat berkegiatan bersama dan kontak fisik dengan Bupati.
“Kita lagi mendata berdasarkan skala prioritas siapa yang kontak langsung dengan bupati. Keluarga dulu, kemudian pejabat yang kemungkinan kontak langsung dengan beliau,” kata Acep, Rabu (25/3/2020).
Selain bupati Cellica Nurrachadiana, ada empat orang lainnya lainnya yang juga dinyatakan positif virus corona. Tiga orang merupakan pejabat di lingkungan Pemkab Purwakarta serta ajudan bupati yang juga telah menjalani tes dan dinyatakan positif terpapar virus corona.
Baca Juga: Ratusan Perjalanan Kereta Dibatalkan, Sudah Refund Tiket?
“Yang sudah dinyatakan positif tiga sudah diisolasi di rumah sakit, dua isolasi mandiri. Sementara yang lainnya masih kita data,” ujarnya.
Ia mengatakan dalam waktu dekat, pihak-pihak terkait ini akan mengikuti tes untuk memgetahui kondisi kesehatannya. Hal ini juga telah disampaikan kepala Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil agar Karawang juga bisa mendapat skala prioritas pengetesan.
“Secepatnya Insya Allah akan dites sesuai dengan skala prioritas siapa yang kontak langsung dan yang terkait lainnya. Ini sudah disampaikan ke Pak Gubernur dan akan dites dengan rapid test yang disediakan,” tuturnya.
Menurutnya saat ini pejabat yang merasa kontak langsung sudah mulai mengisolasi diri secara mandiri terlebih dahulu. Sambil menunggu alat tes dari Pemprov Jawa Barat didatangkan. Ia pun mengimbau masyarakat untuk mengikuti imbauan pemerintah tentang pembatasan aktivitas di luar rumah. Sehingga dapat mencegah penyebaran virus semakin meluas.
Baca Juga: Pulih dari Cedera Hamstring, Harry Kane: Sedikit Lagi Saya Fit 100 Persen!
Berita Terkait
-
Alert! Kemenkes Peringatkan Potensi Peningkatan Covid-19
-
Virus Corona Ngamuk Lagi, Kasus Covid-19 di Singapura Meroket Hingga Dua Kali Lipat
-
Berharap Tak Ada Covid Lagi, Doa Pilu Juliadi di Makam Istrinya yang Meninggal karena Virus Corona
-
Kasus Covid-19 Varian JN.1 Naik Hingga 43 Persen, Paling Banyak Pasien Tidak Alami Gejala?
-
Kasus COVID-19 di Indonesia Mulai Naik, Ini Perbandingan Update Virus Corona Asia Tenggara
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Jordi Onsu Terang-terangan Ngaku Temukan Ketenangan dalam Islam
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
-
Review DADOO: Nostalgia Game Ular Tangga yang Bisa Main Multiplayer Secara Online
Terkini
-
Kirim Uang ke Luar Negeri? Ada Hadiah Menarik dari BRImo
-
Sokong Ekonomi Kerakyatan, Kredit UMKM BRI Tembus Rp1.105,70 triliun Hingga Akhir Triwulan III 2024
-
Jambore Nasional Tim Elang Relawan BRI Siapkan Penanganan Tanggap Darurat
-
Pengen Daftar BRI UMKM EXPO (RT) 2025, Ikuti Langkah-langkah Berikut!
-
Laba BRI Tembus Rp45,36 Triliun, UMKM Jadi Kunci Pertumbuhan