SuaraJabar.id - Perjalanan cinta yang dialami pemain Paris Saint-Germain bernama Julian Draxler bisa dibilang cukup menarik. Ia diketahui memiliki kekasih cantik berdarah Asia Tenggara.
Draxler kini sedang menjalin asmara dengan seseorang bernama Sethanie Taing. Keduanya sudah resmi berpacaran sejak September 2019.
Usut punya usut, darah Asia mengalih ke tubuh Sethanie Taing karena orang tuanya. Sebab ia lahir dari bapak Prancis dan ibu asli Kamboja.
Sementara perjalanan cinta Draxler dan Sethanie Taing terbilang cukup rumit. Sebab, Draxler sebelumnya sudah sempat bertunangan dengan wanita yang merupakan teman kecilnya bernama Lena Stiffel.
Namun kisah cinta Draxler kala itu kandas di tengah jalan. Padahal eks pemain Wolfsburg itu sudah berpacaran hampil sembilan tahun lamanya.
Sontak Draxler patah hati dan sempat gagal move on. Kemudian muncullah seorang Sethanie Taing yang berhasil menyembuhkan luka hari seorang Draxler.
Nah, penasaran dengan sosok Sethanie Taing? Berikut dirangkum lima potret seksi wanita yang berprofesi sebagai dancer itu.
Serasi banget ya!
Namanya juga dancer, pasti punya tubuh yang seksi
Baca Juga: Kenalin Si Cantik Sarah Ahmad, Blesteran Arab Pacar Pesepak Bola Nurhidayat
Sethanie Taing tampil berkelas dengan buasa branded
Sethanie Taing saat piknik 'tipis-tipis' di pantai
Tag
Berita Terkait
-
Di KTT ASEAN, Prabowo Ajak Negara Asia Jaga Persaingan Sehat demi Masa Depan Kawasan
-
100 Ribu WNI Terjebak di Kamboja, Cak Imin: Jangan ke Sana Lagi!
-
Cak Imin Peringatkan: Kamboja Bukan Negara Aman untuk Pekerja Migran Indonesia
-
Klasemen Liga Prancis: Marseille Tumbang, PSG Melaju, Calvin Verdonk Absen di Pesta Gol Lille
-
Resmi Diluncurkan Gianni Infantino, Bagimana Format Piala ASEAN FIFA?
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Siapa Dalang di Balik KTP Palsu WNA Israel Aron Geller? 5 Fakta Mengejutkan Terungkap
-
Gempar KTP Palsu WNA Israel di Cianjur, Bupati Wahyu Ferdian Bongkar Data Aron Geller Fiktif
-
Dokter Dikeroyok di Depan Rumah! 5 Pelaku Ditangkap
-
36 Pendaki Ilegal Ini Dihukum Berat!
-
Warga Bantah Pukul Anak Anggota DPRD di Bogor, Wakil Rakyat dari NasDem 'Keukeuh' Buat Laporan