SuaraJabar.id - Abu Bakar atau yang disapa Iki, seorang anak yatim di Bogor, Jawa Barat berhasil menginspirasi teman-temannya untuk ikut patungan membeli sapi kurban.
Tahun ini, Iki bersama 27 temannya membeli sapi kurban sebanyak 4 ekor. Aksi bocah 14 tahun itu diabadikan dalam video yang diunggah di akun Instagram @seribusapiqurban, Selasa (14/7/2020).
"MASYAALLAH!!! ANAK YATIM DAN TEMAN-TEMANYA QURBAN 4 EKORR. Mereka berqurban dengan 4 Ekor Sapi, dimana tahun lalu adalah 1 ekor sapi," tulis akun @seribusapiqurban.
Dalam video tersebut, Iki dan temannya membenarkan bahwa akan membeli 4 ekor sapi kurban. Ia menjelaskan semua ada 28 anak yang ikut patungan.
Baca Juga: Sempat Dirukyah, Kisah Shaka Bocah yang Tertidur Selama Setahun
Ia pun berharap agar aksinya ini dapat menginspiasi dan diikuti oleh anak-anak lainnya.
"Semoga terinspirasi kepada teman-teman," kata Iki dalam video itu.
Akun Instagram @viralnet24 juga membagikan momen ketika Iki dan teman-temannya membeli sapi kurban tersebut.
Awalnya, Iki terlihat memberikan segepok uang kepada petugas. Ia lalu diajak ke kandang sapi untuk memilih sapi yang akan dibelinya.
Berdasarkan penjelasannya, setiap hari anak-anak ini menyisihkan uang sebesar Rp 10 ribu untuk ditabung guna membeli sapi kurban. Hal itu dilakukan selama 10 bulan.
Baca Juga: Bus Gratis Bagi Pekerja Pengguna Sepeda
Keberhasilan Iki dan 6 temannya membeli seekor sapi kurban tahun lalu menginspirasi anak-anak lain untuk ikut patungan.
Berita Terkait
-
Emas Antam Ludes Diserbu di Bogor! Panik Buying atau Investasi Cerdas?
-
Viral Bocah SMP Curi Uang Orang Tua Rp20 Juta Demi Belikan Iphone untuk Pacar
-
CoComelon Sing A-Long Live Hadir di Indonesia
-
BMKG Bantah Ada Anomali Seismik di Bogor Menyusul Gempa Merusak 10 April Kemarin
-
Bukan Cuma IM57+ Institute, KPK Turut Dampingi Penyidik yang Digugat Rp2,5 Miliar
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
Terkini
-
Bersinergi dengan BPKH dan Kemenag, BRI Sediakan Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025
-
Direktur Utama BRI Hery Gunardi Jadi Ketum PERBANAS 20242028, Punya Berbagai Karir Cemerlang
-
Keberlanjutan Kinerja Jangka Panjang, BRI Siapkan Dana Rp3 triliun untuk Buyback Saham
-
Berkat BRI, Pengusaha Kue Tien Cakes and Cookies Capai Omzet Puluhan Juta
-
Berdaya Saing Global, UMKM Songket Binaan BRI Sukses Tembus Pasar Internasional