SuaraJabar.id - Tim gabungan dari satuan polisi pamong praja (Satpol PP), TNI, Polri, dan Gugus Tugas Cirebon gelar razia di sejumlah tempat hiburan malam, Sabtu malam (12/9).
Dari razia itu diketahui, masih ada pengunjung yang tidak menggunakan masker karena alasan lupa.
Setelah terjaring razia, satu persatu mereka didata dan menjalani rapid test guna mengecek penularan Covid-19 di tempat hiburan malam.
"Razia dan rapid test mendadak ini, kami lakukan guna menyisir orang tanpa gejala. Tim gabungan melibatkan Gugus Tugas Covid-19, melakukan rapid test untuk mengetahui kesehatan pemandu lagu," kata Dadang Priono, selaku Kasi Kerjasama Bidang Satpol PP Kabupaten Cirebon. Sabtu (12/09/2020) malam dini hari.
Baca Juga: 12 ASN Kabupaten Cirebon Positif Covid-19, Mayoritas Tenaga Kesehatan
Selain mendata dan menjalani rapid test, pemandu lagu juga diberikan penjelasan terkait penerapan protokol kesehatan saat berada di dalam ruang karoke.
"Kegiatan ini dilaksanakan bukan saja kepada para pemandu lagu atau pengunjung yang tidak menggunakan masker. Kami juga beri teguran pengelola usaha yang tidak didapati sarana protokol kesehatan," ujar ia.
Ia menyayangkan, angka pasien terkonfirmasi Virus Corona Disease (Covid 19) di wilayah Cirebon, akibat dari masih ada warga yang mengabaikan protokol kesehatan.
"Alasannya sama, karena lupa dan ketinggalan. Mereka belum sadar pentingnya menggunakan masker agar terhindar dari serangan Covid-19, " terangnya.
Kontributor : Abdul Rohman
Baca Juga: Wakil Ketua DPRD Kota Cirebon Positif Covid-19, Dinkes Tracing Kontak Erat
Berita Terkait
-
Awasi Judi Online, Disdikpora Cianjur Razia HP Siswa & Guru di Sekolah
-
KPPU Kritik Razia Rumah Makan Padang: Tidak Sejalan dengan Prinsip Persaingan Usaha!
-
Ormas Cirebon Razia Rumah Makan Padang Non-Minang, Netizen: Japanese Food Harus Orang Jepang?
-
Titik Operasi Zebra 2024 di Jogja, Cek Lokasi, Jadwal hingga Prioritas Pelanggaran yang Ditindak
-
Polisi Angkut Motor Bodong Milik Warga Padang di Operasi Zebra, Pengendara: Tinggal Beli Lagi
Tag
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
-
Komersialisasi Bandara IKN Tunggu Revisi Perpres 131/2023, Kata Wamenhub Suntana
-
Tim Resmob Tangkap Pelaku Pembunuhan Tragis di Morowali yang Kabur ke Kaltim
-
Potret Nadia Raysa Mantan Marselino Ferdinan: IG-nya Diserbu Penggemar Usai Menang Lawan Arab
-
Harga Emas Antam Terbang Tinggi Jelang akhir Pekan, Tembus Rp1.520.000/Gram
Terkini
-
Transformasi Digital BRIAPI Sukses Membawa BRI Raih Pengakuan Global
-
Local Media Community 2024 Roadshow Class Tasikmalaya: Media Lokal Perlu Diversifikasi Sumber Pendapatan
-
4 Santri Tewas Tertimbun Tanah Longsor di Sukabumi, BPBD Ungkap Fakta Mengejutkan
-
Tersedia 100 Ribu Hadiah Termasuk BMW 520i M Sport di BRImo FSTVL, Ini Cara Memenangkannya!
-
Lewat Tanya Sabrina, Kamu Bisa Cari Rekomendasi Merchant Hiburan saat Weekend