SuaraJabar.id - Tol Jakarta-Cikampek mengalami kepadatan di hari pertama libur panjang Oktober, Rabu (28/10/2020). Untuk mengurai kepadatan, pengelola memberlakukan contra flow mulai KM 47.
Kecepatan rata-rata kendaraan hanya mencapai 20 km/jam di titik tersebut.
Mengantisipasi kemacetan semakin parah, pihak Jasamarga dan kepolisian memberlakukan rekayasa lalu lintas dengan contra flow mulai dari KM 47 hingga KM 61.
"Rekayasa contra flow dari KM 47 sampai dengan 61 saat ini sedang dilaksanakan pemasangan perambuan," ujar Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, dilansir Suara.com, Rabu (28/10/2020).
Baca Juga: Mahasiswa Demo UU Cipta Kerja di Libur Panjang Cuti Bersama
Menhub sendiri meninjau langsung kondisi lalu lintas sejumlah ruas tol lewat pantauan udara dengan helikopter.
Selain itu, kepadatan juga dilaporkan terjadi di KM 57. Hal ini lantaran kendaraan yang menuju rest area tol Jakarta-Cikampek.
Untuk mengurai kepadatan lalu lintas, pengelola tol menutup sementara rest area tersebut.
"Penutupan agar kondisi jalan terurai. Setelah KM 57 diharapkan kondisi jalan lancar," ujar Menhub.
Baca Juga: Libur Panjang, Lalu Lintas di Tol Menuju Jateng Terpantau Lancar
Berita Terkait
-
Masyarakat Sudah Bisa Pesan Tiket Kapal Fery H-60 untuk Libur Nataru Lewat Ferizy
-
Jejak Korupsi Menghampiri Tol MBZ: Kejagung Dalami Peran Para Bos Waskita Karya
-
Belasan Pejabat Waskita Diperiksa soal Dugaan Korupsi Tol MBZ, Kejagung Bakal Tetapkan Tersangka Baru?
-
Tol Jakarta-Cikampek Diperbaiki Mulai Senin Besok Hingga Sabtu 28 September, Simak Rinciannya
-
Korban Jiwa Akibat Macet Puncak Jadi Sorotan Pusat, ke Depan Wisatawan Bakal Diberi Informasi Kapasitas Destinasi
Tag
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Kirim Uang ke Luar Negeri? Ada Hadiah Menarik dari BRImo
-
Sokong Ekonomi Kerakyatan, Kredit UMKM BRI Tembus Rp1.105,70 triliun Hingga Akhir Triwulan III 2024
-
Jambore Nasional Tim Elang Relawan BRI Siapkan Penanganan Tanggap Darurat
-
Pengen Daftar BRI UMKM EXPO (RT) 2025, Ikuti Langkah-langkah Berikut!
-
Laba BRI Tembus Rp45,36 Triliun, UMKM Jadi Kunci Pertumbuhan