SuaraJabar.id - Seorang pria berinisial AA ditemukan tak benyawa di kamarnya, di Desa Babakan Jaya, Kecamatan Parungkuda, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (2/1/2020).
Korban yang bekerja sebagai sopir truk ini mengakhiri hidupnya dengan cara gantung diri. Korban ditemukan oleh sang istri yang baru pulang menginap di rumah saudaranya.
Rumah dalam keadaan terkunci dari dalam. Kecurigaan pun muncul karena berulang kali korban dipanggil tapi tak ada jawaban.
Istri korban memanggil orang lain untuk mendobrak pintu rumah. Di kamar itu, korban ditemukan dalam keadaan tubuh tergantung sekitar pukul 09.00 WIB.
Baca Juga: Jenguk Suami di Penjara, Istri Bawakan Tumis Cumi-cumi Isi Sabu
Rizky Anugrah (30) saudara dari istri korban mengatakan, korban memang jarang terlihat dirumahnya.
Pasalnya, korban biasa mengirim barang keluar kota. Pekerjaanya itu membuat Rizky jarang berjumpa dengan korban.
"Korban jarang ada dirumah, dia paling 3 hari sekali pulangnya," katanya, dilansir dari sukabumiupdate.com.
Belum diketahui motif korban melakukan gantung diri. Hingga berita ini dimuat Polsek Parungkuda Kabupaten Sukabumi belum memberikan keterangan resmi terkait kejadian itu.
Baca Juga: Truk Tabrak Pohon di Lokasi Bekas Kecelakaan, Ngaku Lihat Orang Nyeberang
Berita Terkait
-
Truk Dibakar Massa, Sopir Penabrak Bocah di Teluknaga Tangerang Resmi Tersangka: Urine Positif Narkoba!
-
Resmi Tersangka dan Dijerat Pasal Berlapis, Ini Hukuman Sopir Truk 'Nge-Fly' yang Tabrak Banyak Orang di Tangerang
-
Warga Diduga Diam-Diam Maling Tas Sopir Truk Ugal-ugalan di Tangerang: Lahir Kriminal Baru
-
Ugal-ugalan Tabraki Banyak Pengendara di Tangerang, JFN Ternyata Bawa Sabu Sambil Nyetir Truk
-
Positif Narkoba, Begini Pengakuan Sopir Truk Kontainer Maut Tangerang: Saya Dijebak Bang
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Kirim Uang ke Luar Negeri? Ada Hadiah Menarik dari BRImo
-
Sokong Ekonomi Kerakyatan, Kredit UMKM BRI Tembus Rp1.105,70 triliun Hingga Akhir Triwulan III 2024
-
Jambore Nasional Tim Elang Relawan BRI Siapkan Penanganan Tanggap Darurat
-
Pengen Daftar BRI UMKM EXPO (RT) 2025, Ikuti Langkah-langkah Berikut!
-
Laba BRI Tembus Rp45,36 Triliun, UMKM Jadi Kunci Pertumbuhan