SuaraJabar.id - Keanu Massaid memanggil pamannya, Mudjie Massaid, dengan sebutan ayah. Sebab sejak kecil dia sudah ditinggal ayahnya, Adjie Massaid, untuk selama-lamanya.
"Aku panggil Om Mudjie ayah saya," kata Keanu putra bungsu Adjie dari pernikahannya dengan Angelina Sondakh, saat ditemui di kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Senin (4/1/2021).
Hal itu dibenarkan Mudjie. Dia bilang bocah 11 tahun itu sudah jadi tanggung jawabnya setelah Adjie meninggal dan Angelina Sondakh dipenjara.
"Sekarang aku fokus ke Keanu semoga dia jadi anak yang baik ke depannya," ujarnya.
Bagi Mudjie, tak mudah menjalani tugas sebagai seorang ayah. Dia berusaha mendidik Keanu jadi anak yang mandiri.
"Sekarang aku lihatnya sih berubahnya ada. Sekarang dia disiplin, bangun pagi, dia bikin breakfast sendiri. Aku sih maunya Keanu lebih mandiri jangan tergantung orang lain. Karena di usia 11 ya menurut aku dia harus belajar apa aja sendiri," ujar Mudjie.
Kehidupan Keanu memang cukup miris. Di usianya yang belum genap 2 tahun, Adjie Massaid meninggal dunia.
Cobaan tak berhenti di situ saja. Keanu saat berusia 4 tahun ditinggal ibunya yang harus menjalani hukuman penjara karena kasus korupsi.
Baca Juga: Makin Mirip Adjie Massaid, Keanu Massaid Ingin Jadi Aktor
Berita Terkait
-
Suka Duka Angelina Sondakh Rawat Ibu yang Sakit, Ungkap Peran Besar Alya Rohali
-
Hukum Curhat di Kuburan, Momen Angelina Sondakh Ziarah ke Makam Adjie Massaid Tuai Perbincangan
-
Bawa Foto Almarhum Vanessa Angel, Ide Fuji di Pernikahan Kakaknya Mirip yang Dialami Aaliyah Massaid
-
Adjie Massadi Disebut, Kesaksian Angelian Sondakh soal Abah Qomar Penuh Air Mata
-
15 Tahun Mualaf, Perasaan Angelina Sondakh Campur Aduk Umrah Pertama Kali
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Gerbang Tol Karawang Timur Diambil Alih Tanggung Jawab Bupati Aep, Apa Rencananya?
-
Pakar Kebijakan Publik Kritik MK: Polisi dan Kementerian Sama-Sama Sipil
-
AKPI Tawarkan Solusi UU Kepailitan Baru untuk Sukseskan Perampingan BUMN Era Prabowo
-
Kronologi Lengkap Pembunuhan Sadis di Tol Jagorawi
-
Penampakan Tali Jemuran Merah Jadi Saksi Bisu Maut Driver Taksi Online di Tol Jagorawi