SuaraJabar.id - Seorang penjual nasi goreng nyaris terkena sabetan celurit dari seorang perampok yang menyatroni lapaknya.
Rekaman aksi perampokan itu terekam kamer CCTV yang terpasang di atas lapak tukang nasi goreng tersebut.
Dalam rekaman yang salah satunya dibagikan oleh akun Instagam @ndorobeii, tampai seorang pria datang ke lapak nasi goreng yang buka di malam hari.
Mengetahui ada seseorang yang datang, tukang nasi goreng itu pun menyambutnya.
Baca Juga: Dramatis! Pertahankan HP, Tukang Nasi Goreng Dibacok-bacok Celurit
Tapi tanpa diduga, pria tersebut ternyata langsung menodong ponselnya. Ia mendesak si tukang nasi goreng untuk menyerahkan barang berharga tersebut.
Si tukang nasi goreng pun mengelaknya. Ia menghindar dari sisi perampok tersebut.
Tanpa disangka, si perampok mengeluarkan celurit yang ada di tangan kanannya.
Ia pun mengayukan benda tajam tersebut ke tubuh si tukang nasi goreng. Beruntung, tukang nasgor tersebut bisa menghindar dari serangan tersebut. Ia berlari keluar dari lapaknya.
Video perampokan menggunakan senjata tajam itu pun viral di sosial media.
Baca Juga: Guru Madrasah Padang Pariaman Dirampok dan Dianiaya dalam Mobil Travel
Diketahui, peristiwa tersebut terjadi di Rajamandala, Kecamatan Cipatat, Kabupaten Bandung Barat (KBB).
Berita Terkait
-
Perampok Gasak 830 Kg Rambut Manusia Senilai Rp1,9 Miliar dari Gudang di Bengaluru
-
Nyanyian 2 Tersangka Ungkap Jaringan Perampokan Bersenpi di Sumsel
-
Pertahankan Ponsel Miliknya, Seorang Sopir Angkot di Jaktim Kena Sabet Celurit Dua Bandit Jalanan
-
Sadis! Leher Ditusuk Pakai Gunting, Mayat Sopir Taksol Dibuang Perampok di Kali Malang
-
Waspada Modus Kempes Ban, Otak Perampokan Pecah Kaca di Tulungagung Dibekuk
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Warga Pilih Beli Emas Batangan, Penjualan Emas Perhiasan Turun di Pekanbaru
-
Harga Emas Antam Nggak Pernah Bosen Naik, Hari Ini Tembus Rp1.980.000/Gram
-
Perempuan Gratis Naik Transportasi Umum di Jakarta Hari Ini, dari LRT Hingga MRT
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
Terkini
-
Cianjur Rawan Predator Anak! Ada 17 Kasus Pencabulan dan Pemerkosaan
-
UMKM Perhiasan Batu Alam Jangkau Pasar Internasional Berkat BRI
-
Kasus Korupsi Dana Hibah NPCI Jabar Diduga Rekayasa, Terungkap di Persidangan
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI