Megan Byrd, RD, pendiri The Oregon Dietitian, mengutip penelitian yang diterbitkan dalam jurnal Nature Reviews Immunology. Studi menunjukan bahawa kekurangan vitamin A telah dikaitkan dengan penurunan kekebalan, terutama dengan GI dan infeksi saluran pernapasan.
Turunkan kolesterol
Ubi jalar kaya serat, dan kandungan alami baik lainnya. Hal inilah yang membuatnya akan bermanfaay membantu menurunkan kolesterol LDL, menurut Diana Gariglio-Clelland, staf ahli diet di Next Luxury.
Kenyang lebih lama
Ubi jalar adalah sumber karbohidrat dan serat larut yang luar biasa. Rachel Fine, MS, RD, pemilik To The Pointe Nutrition mengatakan seray larut membantu memperlambat pencernaan, yang tidak hanya mendorong pelepasan insulin dan leptin secara stabil, tetapi juga lebih jauh mempromosikan 'perasaan kenyang' selama makan, sehingga membantu mengatur porsi secara alami.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Masjid Raya Bandung Tak Lagi Jadi Aset Pemprov Jabar? Dedi Mulyadi: Tak Boleh Dibiayai APBD
-
Kemenpora dan BRI Salurkan Bonus Atlet yang Sukses di SEA Games 2025
-
Rudy Susmanto Minta Anggaran 2026 Kabupaten Bogor Fokus pada Kesejahteraan Masyarakat
-
Warisan Utang Rp621 Miliar Hantui Jabar, Dedi Mulyadi Sebut Ruang Fiskal 2026 Terpukul Telak
-
Densus 88 Temukan 70 Anak Terpapar Konten Kekerasan, Jabar dan Jakarta Jadi Wilayah Terbanyak