SuaraJabar.id - Bupati Ciamis Herdiat Sunarya menjadi sasaran curhat siswa sekolah dasar (SD) ketika ia meninjau pelaksanaan Pembelajaran Tatap Muka (PTM) di sejumlah sekolah di wilayahnya, Rabu (15/9/2021).
Siswa yang curhat pada Bupati Ciamis tersebut merupakan siswa SD Negeri 1 Maleber.
Siswa di sekolah itu tak menyangka akan didatangi Bupati Ciamis. Herdiat tiba-tiba masuk ke salah satu ruang kelas ketika siswa di SD tersebut sedang belajar.
Kepada Herdiat, siswa-siswa SD ini curhat sangat senang bisa kembali masuk sekolah dan bertemu dengan teman dan guru.
Baca Juga: Bangunan SD di Cirebon Ambruk Diterpa Hujan dan Angin Kencang, Siswa Belajar di Teras
“Senang nggak sekolah lagi?” Tanya Bupati Ciamis yang dijawab serentak oleh para siswa.
Bupati Ciamis tersebut juga berpesan agar siswa SD Negeri 1 Maleber tersebut mematuhi protokol kesehatan.
“Kalau senang, jangan lupa pakai maskernya. Harus disiplin memakai masker,” katanya.
Sebelumnya, Herdiat sempat menyampaikan akan mencopot kepala sekolah yang mengabaikan protokol kesehatan saat pelaksanaan PTM.
Bupati Herdiat Sunarya mengatakan, setelah pemberlakuan PTM selama dua minggu, ternyata ada beberapa sekolah yang abai terhadap prokes.
Baca Juga: Temukan Kerumunan di SMPN 33 Kota Semarang, Ganjar: Kalau Tidak Dievaluasi Kita Tutup
“Kita harus tegas terhadap protokol kesehatan. Kalau ada yang abai, kita sanksi copot jabatan kepala sekolahnya agar ada efek jera dan terus berbenah sekolahnya,” kata Herdiat saat rapat evaluasi PTM di Aula Setda Ciamis pada Senin (13/9/2021).
Sementara itu, hari ini Bupati Herdiat tidak hanya meninjau pelaksanaan PTM di SD Negeri 1 Maleber, Ia juga meninjau pelaksanaan seleksi PPPK di SMA Negeri 1 Ciamis dan SMK Negeri 2 Ciamis.
Berita Terkait
-
Aksi Cringe Ridwan Kamil Simulasi Apps Curhat Disorot, Kunto Aji: Geli Yak
-
Direktur PLPM jadi Pj Bupati Ciamis, Budi Waluya Tak Dicopot dari KPK, Kok Bisa?
-
Miris! Siswa Tidur-tiduran di Kelas Tapi Tak Ditegur, Guru Curhat Takut Dilaporkan Polisi
-
Tertekan? BamBam GOT7 Tuai Khawatir Penggemar usai Unggah Curhatan di Media Sosial
-
Ditawari jadi Psikolog di Mobil Curhat, Deddy Corbuzier Tolak Mentah-mentah RK: Gak Usah Bawa-bawa Gue!
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Jordi Onsu Terang-terangan Ngaku Temukan Ketenangan dalam Islam
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
Pilihan
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
-
Review DADOO: Nostalgia Game Ular Tangga yang Bisa Main Multiplayer Secara Online
-
Lucky Hakim Sebut Indramayu Daerah Termiskin & Bupatinya Terkaya di Jabar, Cek Faktanya
-
Emiten Makanan Cepat Saji KFC Gigit Jari, Kini "Jagonya" Rugi
Terkini
-
Kirim Uang ke Luar Negeri? Ada Hadiah Menarik dari BRImo
-
Sokong Ekonomi Kerakyatan, Kredit UMKM BRI Tembus Rp1.105,70 triliun Hingga Akhir Triwulan III 2024
-
Jambore Nasional Tim Elang Relawan BRI Siapkan Penanganan Tanggap Darurat
-
Pengen Daftar BRI UMKM EXPO (RT) 2025, Ikuti Langkah-langkah Berikut!
-
Laba BRI Tembus Rp45,36 Triliun, UMKM Jadi Kunci Pertumbuhan