Hotel ini berada di dataran tinggi Bandung, tepatnya di Jl. Awiligar Raya II, Cibeunying, Kec. Cimenyan, Bandung. Laman travelerien.com menulis, karena berada di dataran tinggi, hotel ini menyuguhkan pemandangan Kota Bandung dengan latar belakang perbukitan.
Hotel ini juga cocok untuk menikmati suasana matahari terbit dan matahari terbenam.
Jika Anda ingin menginap dengan keluarga, disarankan memilih kamar tipe Executive Suite. Kamar ini serupa dengan apartemen, dengan dua kamar di dalamnya dan satu kamar mandi yang luas. Dan yang unik, hotel ini memiliki fasilitas private jacuzzi yang dilengkapi dengan pengatur suhu air dan sebuah pemutar musik otomatis. Jadi Anda bisa merasakan sensasi berendam dengan ditemani alunan musik kesukaan Anda.
5. Grand Pasundan Convention Hotel
Grand Pasundan Convention Hotel usianya suda hampir dua dekade. Hotel ini menawarkan sejumlah fasilitas di luar ruangan (outdoor), seperti karaoke, kolam renang dan pusat kebugaran.
Fasilitas di dalam kamarnya pun tak kalah menarik, seperti tempat tidur yang nyaman, WIFI gratis tv kabel. Untuk urusan mandi, kita diberi dua fasilitas yakni shower dan bathtub. Grand Pasundan Convention Hotel juga menyediakan fasilitas antar jemput kem bandara.
Jadi Anda tak perlu repor mencari kendaraan umum jika ingin ke hotel ini. Hotel ini berada di Jalan Peta no, 147 – 149, Suka Asih, Kota Bandung. Letaknya sangat strategis karena tak jauh dari pusat kota.
Itu tadi 5 hotel bintang 4 di Bandung yang paling banyak dicari melalui aplikasi wisata. Semoga bisa menjadi rekomendasi Anda dan sekeluarga jika ingin berwisata di Kota Bandung dan sekitarnya.
Kontributor : Rio Rizalino
Baca Juga: Hotel di Bandung yang Bagus untuk Berbulan Madu, dari Suasana Jerman Selatan Hingga Desa
Berita Terkait
-
Terungkap, Wasit Persib vs Persija Ko Hyung-Jin Tersandung Masalah di China
-
Jelang Persib vs Persija Esok Hari, Bojan Hodak Bagikan Kabar Buruk
-
Hadapi Persija, Bojan Nilai Persib Bandung Punya Keuntungan
-
Manajemen Persib Pastikan Skuad Persija Persija Pakai Rantis ke GBLA
-
Persib Bandung vs Persija, Ini Prediksi Mantan Striker Timnas Indonesia
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Mengenal Simpadampro: Aplikasi Futuristik Damkar Bogor yang Bisa 'Ramal' Kebakaran
-
Kontrak Ratusan Ton Sampah Tangsel ke Cileungsi Terbongkar
-
Bikin Warga Gatal dan Bau Menyengat, Usaha Limbah B3 di Parungpanjang Disegel Pemkab Bogor
-
5 Surga Wisata Kuliner Kota Bogor yang Wajib Dicoba, Dari Legendaris hingga Kekinian
-
BRI-Kemenpora Dorong Atlet SEA Games 2025 Jadi Juara di Arena dan Finansial