SuaraJabar.id - Ratusan Warga Kota Bandung, Jawa Barat, menghadiri prosesi shalat jenazah Wali Kota Oded M Danial yang meninggal Jumat sekitar pukul 12.00 WIB.
Adapun jenazah Oded disemayamkan di bangunan pendopo yang berada di Rumah Dinas Wali Kota Bandung, Jalan Dalem Kaum, Kota Bandung.
Selain warga, hadir pula sejumlah pegawai Pemkot Bandung hingga pejabat daerah mulai dari para kepala dinas, anggota dewan, pejabat kepolisian dan TNI dan juga Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil.
"Semoga almarhum mang Oded diampuni segala dosa-dosanya, dilapangkan kuburnya," kata Wakil Wali Kota Bandung Yana Mulyana.
Hingga pukul 14.40 WIB, sejumlah warga maupun tokoh lainnya masih berdatangan untuk menyampaikan belasungkawa.
Adapun rencananya jenazah Oded M Danial bakal dikebumikan di Tasikmalaya. Jenazahnya rencananya akan diberangkatkan sekitar pukul 15.00 WIB.
Sebelumnya, Oded dinyatakan meninggal dunia karena terkena serangan jantung.
Oded kolaps saat mengikuti kegiatan Shalat Jumat di Masjid Mujahidin, Jalan Sancang.
Setelah kolaps, Oded langsung dilarikan ke Rumah Sakit Muhammadiyah. Saat tiba di rumah sakit, Oded sudah dinyatakan meninggal dunia.
Berita Terkait
-
Tak Netral di Pilkada 2024, 3 Pejabat Pemkab Banggai Resmi Tersangka
-
Serangan Udara Israel di Beirut, Target Bunuh Tokoh Senior Hizbullah
-
Kenapa Pejabat Selalu Datang Telat di Acara Resmi? Ternyata Ada Aturannya
-
Profil Kamila Andini Sutradara yang Kritik Keras Pejabat Hobi Telat di Acara Resmi, Diduga Sindir Fadli Zon
-
KPK Harapkan Pimpinan Baru Bisa Perkuat Regulasi soal Suap untuk Pejabat Asing dan Kekayaan Tak Wajar
Tag
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Rooms Inc d'Botanica Bandung Ikut Semarakkan Program Akhir Tahun Artotel Wanderlust Bertajuk "Serenata Akhir Tahun"
-
Miris! Pelajar SMA Cianjur Jadi Kurir Narkoba Internasional, Raup Untung Puluhan Juta
-
Lari Sambil Donasi, OPPO Run 2024 Kumpulkan Dana untuk Pemberdayaan Disabilitas
-
Sikap Politik PWNU di Pilkada Jabar: Gubernur Terpilih Wajib Kuatkan Persatuan Umat
-
Dapat Bonus Logam Mulia 1 Gram, Yuk Ikuti KPR BRI Property Expo 2024