SuaraJabar.id - Sebanyak sembilan pelajar SMK diamankan warga di Puncak Aher, Kabupaten Sukabumi karena menunjukan gerak-gerik yang mencurigakan pada Kamis (16/12/2021) kemarin.
Ketika diperiksa, warga mememukan tiga senjata tajam jenis celurit dari pelajar SMK tersebut. Warga kemudian menyerahkan pelajar tersebut ke Polsek setempat.
Dari informasi, sembilan pelajar tersebut merupakan siswa sebuah SMK di Palabuhanratu.
Kapolsek Ciemas IPTU Azhar Sunandar menyatakan, 9 Pelajar tersebut adalah HH,MR,MRAS,MEA,AD,MAS,AW,DAF dan IAF. Mereka tercatat sebaga Pelajar kelas 3, 2 dan 1.
Azhar membenarkan kalau mereka membawa sajam jenis celurit dan diduga para Pelajar ini akan melakukan tawuran.
"Kami mengamankan Barang bukti berupa 3 buah celurit," kata Azhar kepada sukabumiupdate.com--jejaring Suara.com, Jumat (17/12/2021).
Untuk para siswa tersebut, polisi melakukan pembinaan dan selanjutnya diserahkan kepada Kepala Sekolah dan para orang tua Siswa.
"Jam 22.30 WIB, mereka sudah pulang," jelasnya.
Sebelumnya, sekelompok Pelajar diamankan warga di kawasan Puncak Aher, Kecamatan Ciemas, Kabupaten Sukabumi, Kamis (16/12/2021) sekitar pukul 16.00 WIB.
Baca Juga: Miris, Remaja di Padang Cabuli Pelajar SD
Awalnya warga merasa curiga dengan para Pelajar yang datang menggunakan sepeda motor itu. Setelah diamankan warga, diketahui ada 3 buah celurit yang dibawa. Para Pelajar itu lantas diserahkan ke Polsek.
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Jantung Pahlawan Hutan Berhenti Berdetak: Anggota Gakkum Kemenhut Wafat Saat Jalankan Tugas
-
Bak Menanti Hujan di Musim Kemarau! 4 Link DANA Kaget Rp 260 Ribu Siap Guyur Saldo Anda
-
Ada Apa di Balik Hutan Gunung Salak? TNI AD Ungkap Rahasia Ratusan Tenda Emas Ilegal
-
Program Makan Bergizi Gratis Sumbang Inflasi Jabar 0,45 Persen, BPS Ungkap Dampak Tak Terduga
-
Misteri Korupsi Tunjangan Perumahan DPRD Bekasi: Kejati Jabar Bakal Tetapkan Tersangka: On Proses Ya