SuaraJabar.id - Hati-hati jika Anda sedang bermain kesuatu tempat yang banyak pohon besarnya, lalu daunnya berjatuhan, jangan dibakar apalagi diabaikan begitu saja.
Coba cek daunnya, lalu temukan bentuk daun yang cukup unik, lalu rangkai menjadi sebuah hasil karya yang unik dan menarik. Sebab kini daun kering tak lagi hanya bisa dianggap sebagai sampah atau barang tak bergunua. Jika memiliki sedikit kreatifitas, ide usaha daun kering bisa muncul dan menghasilan banyak cuan.
Ide usaha daun kering belakangan ini mulai banyak bermunculan. Usaha ini cukup menjanjikan karena hanya memerlukan sedikit modal, namun omzetnya bisa mencapai jutaan rupiah.
Berikut beberapa ide usaha daun kering yang bisa dijadikan inspirasi untuk Anda yang ingin memulai usaha, di antaranya:
1. Gantungan kunci dari daun kering
Biasanya gantungan kunci terbuat dari besi atau kayu. Nah bagaimana jadinya jika daun dijadikan gantungan kunci? yang pasti akan terlihat unik dan menarik.
Untuk membuat gantungan kunci dari daun kering cukup mudah. Anda hanya perlu menggunting daun sesuai dengan bentuk yang diinginkan kemudian beri lubang atasnya untuk ikatan.
Agar awet, Anda bisa pilih daun yang tebal atau menggabungkan beberpa daun lalu beri perekat agar lebih kuat.
2. Hiasan bingkai foto dari daun kering
Baca Juga: 3 Keuntungan Bisnis Warmindo, Modal Kecil Untung Selangit
Bila Anda menyukai hiasan bingkai foto, sekarang Anda bisa membuatnya sendiri dengan cara menambahkan daun kering di dalam foto atau di pinggiran bingkai fotonya.
Bisa juga bingkai foto diisi dengan kata-kata bijak ataupun kata-kata motivasi ditambah beberapa daun kering yag sudah diberi perekat. Hal itu bisa semakin memperdalam makna dari kata-kata tersebut
3. Tempat tisu dari daun kering
Untuk membuat tempat tisu, terlebih dulu siapkan kotak yang terbuat dari kertas biasa atau karton atau kardus kecil bekas sepatu ataupun sandal.
Pilih daun kering lalu tempelkan di kotak sesuai bentuknya. Jangan lupa untuk memberinya perekat agar daun lebih kuat saat ditempel dan tahan lama.
4. Hiasan gantung dari daun kering
Berita Terkait
- 
            
              Strategic Holding Jadi Langkah Kunci Telkom dalam Transformasi dan Penguatan Bisnis Grup
 - 
            
              BCA Gelar Indonesia Knowledge Forum 2025: Wujud Nyata Dukung Indonesia Emas 2045
 - 
            
              FEB UI Gelar Lagi Pengabdian Masyarakat di RW 10 Manggarai: dari Nganggur ke Peluang Usaha
 - 
            
              Dihadang Biaya Tinggi & Brand Global, Bisnis Waralaba Hadapi Tantangan
 - 
            
              Malaysia Incar Bisnis Franchise di Indonesia
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Ada Apa? Dedi Mulyadi ke Ruang Kerja Kepala Kejari Purwakarta
 - 
            
              Gaji Tambang Cuma Rp80 Ribu Sehari? Dedi Mulyadi Beri Kompensasi 9 Juta
 - 
            
              Pertemukan 12 Negara, 4th IICF 2025 Pecahkan Rekor MURI untuk "Semarak Nandak Ondel-Ondel Betawi"
 - 
            
              3 Nyawa Melayang di Pendopo Garut: Kasus Pernikahan Anak Gubernur Jabar Mandek?
 - 
            
              Pakar ITB Ungkap Proses Rumit dan Mahal di Balik Sumber Air Industri AMDK