SuaraJabar.id - Sekretaris Balawisata Pangandaran Asep Kusdinar mengatakan ada seorang wisatawan asal Bandung yang tewas akibat tenggelam usai terseret arus laut di Pantai Pangandaran.
Ia mengatakan insiden yang terjadi pada Rabu (30/122021) itu terjadi di sekitar pos 4 Pantai Barat Pangandaran.
Korban yang bernama Devi Komara kata dia, tidak mengindahkan imbauan dari petugas yang melarang berenang di luar rambu-rambu yang ada.
“Dari tim kita sudah mengimbau lewat pengeras suara, tapi ada yang melewati rambu yang sudah kita pasang,” katanya, Kamis (30/12/2021).
Baca Juga: Tim dari KBRI di Kuala Lumpur Identifikasi Jenazah Kapal Tenggelam yang Berisi WNI
Lantaran berenangnya sampai ke tengah dan tidak menggunakan alat bantu, sehingga korban pun terseret arus hingga tenggelam.
Petugas, kata Asep, saat itu langsung berusaha menolong korban. Namun nyawa korban tidak terselamatkan.
“Setelah kita berhasil menemukan jasadnya, lalu kita bawa ke RSUD Pandega dan kita serahkan ke pihak keluarga,” ucapnya.
Pihaknya pun mengimbau kepada wisatawan yang berenang agar mematuhi imbauan petugas dan jangan sampai keluar dari zona aman berenang.
Baca Juga: Tahun 2100, Pulau di Indonesia Terancam Tenggelam: Bertahan Meski Rumah Tergenang
Berita Terkait
-
Seruit Bukan Satu-satunya, Ini 6 Kuliner Lampung yang Siap Manjakan Lidahmu
-
Rahasia Kota Gadis, Ini 6 Kuliner Madiun yang Bikin Wisatawan Asing Ketagihan
-
Seorang Bocah Ditemukan Tewas Tenggelam saat Libur Lebaran di Pantai Garut
-
Lebaran di Pangandaran, 5 Tradisi Unik yang Bikin Kangen Kampung Halaman
-
5 Penumpang Longboat Tenggelam di Halmahera Selatan, Begini Kronologinya!
Terpopuler
- Pemilik Chery J6 Keluhkan Kualitas Mobil Baru dari China
- Profil dan Aset Murdaya Poo, Pemilik Pondok Indah Mall dengan Kekayaan Triliunan
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Pemain Keturunan Maluku: Berharap Secepat Mungkin Bela Timnas Indonesia
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
Pilihan
-
Bodycharge Mematikan Jadi Senjata Rahasia Timnas U-17 di Tangan Nova Arianto
-
Kami Bisa Kalah Lebih Banyak: Bellingham Ungkap Dominasi Arsenal atas Real Madrid
-
Zulkifli Hasan Temui Jokowi di Solo, Akui Ada Pembicaraan Soal Ekonomi Nasional
-
Trump Singgung Toyota Terlalu Nyaman Jualan Mobil di Amerika
-
APBN Kian Tekor, Prabowo Tarik Utang Baru Rp 250 Triliun
Terkini
-
Modal Semangat dan Keberanian, Suryani Buktikan Perempuan Bisa Naik Kelas
-
Lucky Hakim Liburan ke Jepang Tuai Kritik, Dedi Mulyadi Sentil Soal Etika Pejabat!
-
Cari Titik Temu, Bupati Bogor Ajak Duduk Bersama Bahas Isu Viral Kades Minta THR
-
BRI Terapkan Prinsip ESG untuk Wujudkan Pertumbuhan Ekonomi yang Bertanggung Jawab
-
BRI Berikan Tips Keamanan Digital: Waspada Kejahatan Siber Saat Idulfitri 1446 H