SuaraJabar.id - Pegawai bank adalah salah satu pekerjaan terpandang di Indonesia. Meski kadang kerja lembur, pegawai bank menawarkan keamanan di bidang finansial.
Selain mendapatkan gaji pokok, pegawai bank biasanya mendapatkan bonus dan berbagai tunjangan, seperti tunjangan kesehatan dalam bentuk asuransi kesehatan, transportasi, bahan pokok, hingga tunjangan pensiun.
Jika Anda ingin berkarier di bank, berikut kisaran gaji pegawai bank di sejumlah bank ternama di Indonesia.
1. Bank BCA
Baca Juga: Bahas Lanjutan Nasib BRI Liga 1, PSSI Gelar Pertemuan Darurat
BCA adalah salah satu bank dengan pelayanan terbaik di Indonesia. Belakangan, satpam BCA bahkan viral karena keramahannya pada pengunjung atau nasabah bank.
Pelayanan prima pegawai BCA salah satunya ditopang pemasukan bulanan yang memadai. Tak heran banyak pelamar kerja yang mendamba berkarier di bank ini. Berikut ini rincian gaji pegawai BCA.
Jabatan dan Gaji
Intern Rp 2 Juta/bulan
Sales Representative Rp 2,5 Juta/bulan
Baca Juga: PSSI Gelar Pertemuan Darurat, Bahas Nasib BRI Liga 1
Business Analyst Rp 2,7 Juta/bulan
Berita Terkait
-
JakOne Mobile Alami Gangguan, Bank DKI Minta Maaf
-
JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
-
Layani Nasabah pada Libur Lebaran, Bank DKI Terapkan Operasional Terbatas
-
Konsisten Terapkan Prinsip ESG untuk Bisnis Berkelanjutan, BRI Raih 2 Penghargaan Internasional
-
Jadi Musuh Utama di Film Avengers, Gaji Robert Downey Tembus Rp825 Miliar
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
BRI Terapkan Prinsip ESG untuk Wujudkan Pertumbuhan Ekonomi yang Bertanggung Jawab
-
BRI Berikan Tips Keamanan Digital: Waspada Kejahatan Siber Saat Idulfitri 1446 H
-
Program BRI Menanam Grow & Green: Meningkatkan Ekosistem dan Kapasitas Masyarakat Lokal
-
Dedi Mulyadi Skakmat PTPN: Kenapa Tanah Negara Disewakan, Perkebunannya Mana?
-
Gubernur Dedi Mulyadi Libatkan Pakar, Evaluasi Besar-besaran Kegiatan Ekonomi di Pegunungan Jabar