SuaraJabar.id - Pegawai bank adalah salah satu pekerjaan terpandang di Indonesia. Meski kadang kerja lembur, pegawai bank menawarkan keamanan di bidang finansial.
Selain mendapatkan gaji pokok, pegawai bank biasanya mendapatkan bonus dan berbagai tunjangan, seperti tunjangan kesehatan dalam bentuk asuransi kesehatan, transportasi, bahan pokok, hingga tunjangan pensiun.
Jika Anda ingin berkarier di bank, berikut kisaran gaji pegawai bank di sejumlah bank ternama di Indonesia.
1. Bank BCA
BCA adalah salah satu bank dengan pelayanan terbaik di Indonesia. Belakangan, satpam BCA bahkan viral karena keramahannya pada pengunjung atau nasabah bank.
Pelayanan prima pegawai BCA salah satunya ditopang pemasukan bulanan yang memadai. Tak heran banyak pelamar kerja yang mendamba berkarier di bank ini. Berikut ini rincian gaji pegawai BCA.
Jabatan dan Gaji
Intern Rp 2 Juta/bulan
Sales Representative Rp 2,5 Juta/bulan
Baca Juga: Bahas Lanjutan Nasib BRI Liga 1, PSSI Gelar Pertemuan Darurat
Business Analyst Rp 2,7 Juta/bulan
Customer Service Rp 3,6 Juta/bulan
Frontliner Rp 3,7 Juta/bulan
Back Office Fresh Graduate Rp 4 Juta/bulan
FrontLiner Fresh Graduate Rp 4,2 Juta/bulan
Administration Warehouse Rp 4,3 Juta/bulan
Berita Terkait
-
Besaran Gaji Dokter di Indonesia, Bisa Capai Rp 3 Miliar dalam Satu Tahun!
-
Intip Gaji PPPK 2022, Bisa Tembus Sampai Rp6 Juta!
-
Bikin Melongo, Intip Berapa Gaji Pilot Maskapai Penerbangan di Indonesia
-
Cara Mudah Atur Keuangan Karyawan dengan Gaji Tetap Setiap Bulan
-
Rincian Gaji Satpam, Ini Faktor-faktor yang Mempengaruhi
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Adu Megah Dua Ikon Jabar: Masjid Nurul Wathon Ngebut 8 Bulan vs Al Jabbar Telan Dana Triliunan
-
Gak Perlu Jauh-Jauh, 5 Spot Wisata Hits di Depok yang Cocok Buat Quality Time Bareng Keluarga
-
Tembus Peringkat 42 Dunia, Ternyata Ini Rahasia IPB University Sapu Bersih Penghargaan Nasional
-
Berikut Sederet Capaian BRI & Kontribusi untuk Negeri di Sepanjang Tahun 2025
-
4 Surga Wisata Alam di Sukabumi untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun yang Memukau