SuaraJabar.id - Publik dihebohkan dengan beredarnya video yang diduga Ustaz Yusuf Mansur meluapkan emosi. Ledakan kemarahan Yusuf Mansur diduga terjadi saat rapat daring.
Yusuf Mansur pun jadi trending topic pada hari ini, Sabtu (9/4/2022). Tercatat hingga sore ini, pukul 17:49 WIB, kicauan tentang Yusuf Mansur sudah di-tweet sebanyak 29,9 ribu.
Video kemarahan Yusuf Mansur membuat netizen pun ramai-ramai memberikan komentar. Tak hanya netizen, sejumlah figur publik juga angkat bicara soal video Yusuf Mansur.
Fahri Hamzah lewat akun Twitter pribadinya mengaku sedih dengan video yang memperlihatkan seorang ustaz marah-marah karena terjebak mencari uang.
Baca Juga: 3 Kontroversi Ustaz Yusuf Mansur, Terbaru Ngamuk Butuh Duit 1 Triliun
"Aku cukup sedih menonton video seorang ustadz yg terjebak harus cari uang untuk sebuah aplikasi," tulis Fahri di akun @Fahrihamzah
"Apa sih yang terjadi sahabat?" lanjut Fahri.
Kicauan dari Fahri ini pun mendapat respon beragam dari banyak pihak. Tweet Fahri memang tak menyebutkan bahwa sosok ustaz yang ia maksud adalah Yusuf Mansur, namun publik menduga mengarah ke sosok pemilik Paytrend tersebut.
"Saya sndiri masih binguncg dgn apa yg terjadi dgn beliau!," tulis salah satu netizen membalasa tweet Fahri tersebut.
Sebelumnya, dalam video itu, Yusuf Mansur tampak gunakan jas dan kacamatan marah-marah diduga saat menghadiri rapat daring.
“Saya butuh duit 1 triliun buat kerjain Paytren. Bisa? mau Anda patungan? mau? Kalau mau, saya akan terima duit Anda, maka saya akan bermasalaha hari ini,” teriak Yusuf Mansur di video itu.
Berita Terkait
Terpopuler
- Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
- 6 Pilihan HP RAM 12 GB Dibawah Rp2 Juta: Baterai Jumbo, Performa Ngebut Dijamin Anti Lag!
- Polemik Ijazah Jokowi Memanas: Anggota DPR Minta Pengkritik Ditangkap, Refly Harun Murka!
- 5 Pilihan Mobil Bekas Honda 3 Baris Tahun Muda, Harga Mulai Rp50 Jutaan
- 5 AC Portable Murah Harga Rp350 Ribuan untuk Kamar Kosan: Dinginnya Juara!
Pilihan
-
Akal Bulus Oknum Debt Collector Jebak Petugas Damkar Bantu Tagih Utang Pinjol
-
BREAKING NEWS! Hasil RUPS LIB: Liga 1 Super League, Liga 2 Jadi Championship
-
5 Rekomendasi HP Murah Memori 256 GB Harga di Bawah 2 Juta, Terbaik Juli 2025
-
Timnas Putri Indonesia Gagal, Media Asing: PSSI Cuma Pakai Strategi Instan
-
8 Pilihan Sepatu Gunung Hoka: Cengkeraman Lebih Kuat, Mendaki Aman dan Nyaman
Terkini
-
Mau Saldo DANA Gratis Rp500 Ribu? Simak Cara dan Rahasia untuk Mengklaimnya!
-
Nekat Terobos Banjir di Deltamas, Puluhan Motor dan Mobil Kandas, Arus Lalu Lintas Macet Parah
-
Solusi Cepat Saat Listrik Padam! Bayar Tagihan Pakai DANA Kaget, Ada Link Saldo Gratis Hari Ini
-
Buruan Klaim! 3 Link DANA Kaget Hari Ini, Dapatkan Saldo DANA Gratis Hingga Rp500 Ribu!
-
Piala Presiden 2025: Polda Jabar Terjunkan 2.632 Personel, Libatkan Jibom Amankan Si Jalak Harupat