SuaraJabar.id - Puji dan syukur marilah kita panjatkan pada Allah SWT yang telah memberikan kita kesempatan dan kesehatan untuk menjalani ibadah puasa di bulan suci Ramadhan 1443 Hijriah ini.
Bagi warga Kota Santri, berikut jadwal buka puasa Tasikmalaya hari ini.
Magrib: 17.50 WIB
Isya: 18.59 WIB
Sedikitnya ada empat tempat ngabuburit di Kota Tasikmalaya, Jawa Barat yang jadi favorit warga.
Pertama, ada Taman Kota Tasikmalaya yang setiap sore menjelang buka puasa diserbu warga yang memilih berbagai kuliner dari para penjual.
Ada juga warga yang memilih santai di kursi yang sudah disediakan. Sementara anak-anak bisa menikmati berbagai macam permainan.
Taman Kota terletak di depan Masjid Agung Kota Tasikmalaya ini. Warga yang ngabuburit bisa mendengarkan lantunan ayat suci Al-Qur’an dari masjid terbesar di Kota Tasikmalaya tersebut.
Tempat ngabuburit di Kota Tasikmalaya yang juga jadi favorit warga adalah Alun-alun Kota Tasikmalaya. Sekeliling Alun- alun berjejer berbagai makanan yang dijajakan para pedagang dadakan.
Sementara di tengah Alun-alun Kota Tasikmalaya terlihat sejumlah warga selfie dengan orang terkasih atau sanak saudaranya. Lokasi Alun-alun Kota Tasikmalaya ini berada tak jauh dari Taman Kota.
Baca Juga: Jadwal Buka Puasa Hari Ini Rabu 13 April 2022 Dilengkapi dengan Bacaaan Doa Berbuka
Lapangan Dadaha jadi tempat ngabuburit selanjutnya yang banyak diserbut warga Kota Tasikmalaya.
Pengunjung yang ingin ngabuburit terlihat mengantri di lapak-lapak pedagang yang berjejejer memenuhi lapangan Dadaha.
Warga Kota Tasikmalaya bebas memilih makanan kesukaan untuk takjil di lapangan Dadaha. Harganya pun sangat terjangkau.
Jika hendak masuk lapangan Dadaha, warga Kota Tasikmalaya bisa memarkirkan kendaraan di area sekitaran lapangan.
Tempat Baru untuk Ngabuburit di Kota Tasikmalaya
Tempat ngabuburit terakhir di Kota Tasikmalaya ini terbilang baru, yaitu Jalan Baru Lingkar Utara Purbaratu.
Berita Terkait
-
Modus Dipijat, Kasus Kakek Cabuli Pria Sebaya di Tasik Bikin Gempar: Digerebek Lagi Kondisi Begini!
-
Tambah Nilai Produk, Pertamina Dukung KWT Lokal Go Nasional dengan Pengolahan Hasil Tani
-
Karma Instan! Viral Momen Mobil Dinas Terjebak di Jalan Rusak, Warga Cuek: Biar Merasakan
-
Ketika Mobil Dinas Jadi Korban Infrastruktur yang Tak Kunjung Diperbaiki
-
Mobil Pelat Merah Terjebak Jalanan Rusak Kampung Tasikmalaya, Dedi Mulyadi Kena Sindir
Terpopuler
- 4 Link DANA Kaget Khusus Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cuan Rp 345 Ribu
- Owner Bake n Grind Terancam Penjara Hingga 5 Tahun Akibat Pasal Berlapis
- Beda Biaya Masuk Ponpes Al Khoziny dan Ponpes Tebuireng, Kualitas Bangunan Dinilai Jomplang
- 5 Link DANA Kaget Terbaru Bernilai Rp 434 Ribu, Klaim Sekarang Sebelum Kehabisan!
- Unggahan Putri Anne di Tengah Momen Pernikahan Amanda Manopo-Kenny Austin Curi Perhatian
Pilihan
-
Grand Mall Bekasi Tutup, Netizen Cerita Kenangan Lawas: dari Beli Mainan Sampai Main di Aladdin
-
Jay Idzes Ngeluh, Kok Bisa-bisanya Diajak Podcast Jelang Timnas Indonesia vs Irak?
-
278 Hari Berlalu, Peringatan Media Asing Soal Borok Patrick Kluivert Mulai Jadi Kenyataan
-
10 HP dengan Kamera Terbaik Oktober 2025, Nomor Satu Bukan iPhone 17 Pro
-
Timnas Indonesia 57 Tahun Tanpa Kemenangan Lawan Irak, Saatnya Garuda Patahkan Kutukan?
Terkini
-
Lawan Politik Uang! Pilkades Digital Resmi Bergulir di Karawang dan Indramayu
-
Pengkhianatan Terdalam, Bos Alfamart Heryanto Habisi Nyawa Karyawati Dina di Ruang Tamu Rumahnya
-
Bupati Purwakarta Panggil Langsung Ajudan yang Viral Selingkuh, Ini Pengakuan Y di Depan Om Zein
-
Geger Video Viral! Ajudan Bupati Purwakarta Diduga Selingkuh, Brimob Y Dipulangkan ke Polda Jabar
-
Jalur Utama Cianjur Selatan Terputus Total! Longsor Dahsyat di Cibinong Lumpuhkan Akses Warga