SuaraJabar.id - Lima berita populer pada Jumat (22/4/2022) akan kami ulas pada Sabtu (23/4/2022).
Berita menarik kemarin ada Hotman Paris dilaporkan ke Polda Jabar oleh DPC Peradi Kota Bandung atas dugaan menyebarkan ujaran bohong atau hoaks.
Lalu ada video viral yang memperlihatkan seorang perempuan tengah joget di dalam kamar hotel dengan tanpa busana.
Kekinian diketahui, orang yang tertangkap kamera tengah joget tanpa busana itu bukanlah perempuan. Pelaku merupakan seorang pria bernama Renaldi Agist yang biasa dipanggil Gisel.
Baca Juga: Gisel Minta Maaf Usai Video Joget 'Telanjang' yang Bikin Geger
1. Laporkan Hotman Paris ke Polisi, Peradi Kota Bandung: Dia Membuat Berita Bohong
Polemik antara pengacara Hotman Paris dan Perhimpunan Advokat Indonesia (Peradi) tersu bergulir. Kekinian, Hotman Paris dilaporkan ke Polda Jabar oleh DPC Peradi Kota Bandung atas dugaan menyebarkan ujaran bohong atau hoaks.
DPC Peradi Kota Bandung melaporkan Hotman Paris ke polisi karena menduga Hotman menyampaikan berita bohong terkait DPN Peradi yang kalah gugatan perdata di PN Lubuk Pakam. Menurutnya Hotman berkata keanggotaan Peradi Otto Hasibuan tidak sah karena ada putusan itu.
"Dia membuat berita bohong, sehingga meresahkan anggota kami. Oleh karena itu, saya menjawab anggota saya, terpaksa saya buat laporan ini," kata Ketua DPC Peradi Kota Bandung Roelly Panggabean di Gedung Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Jawa Barat, Kota Bandung, Kamis (21/4/2022) dikutip dari Antara.
Menurutnya, Hotman menyatakan jika seluruh Pengurus Peradi menjadi tidak sah, termasuk kepemilikan kartu tanda anggotanya.
2. Gisel Diamankan Polisi Usai Video Joget Tanpa Busananya Viral
Baca Juga: Tak Sendiri, Gisel Ternyata Bersama Dua Pria Ini Saat Joget Tanpa Pakaian di Dalam Kamar Hotel
Publik dikejutkan dengan video viral yang memperlihatkan seorang perempuan tengah joget di dalam kamar hotel dengan tanpa busana.
Berita Terkait
-
Adu Serpak Terjang Anak Hotma Sitompul dan Hotman Paris, Dua Rival Bebuyutan
-
Hotman Paris Serang Balik Rekaman CCTV yang Jadi Bukti Perselingkuhan Paula: Harus Ada Bukti Zina!
-
Tepati Janji Bantu Paula Verhoeven, Hotman Paris Langsung Tanya Soal Bukti Perselingkuhan
-
Ketika Hotma Sitompul Kalahkan Hotman Paris dalam Duel Maia Estianty vs Mulan Jameela
-
Revelino Tuwasey Disebut Hotman Paris Dipenjara, Apa Kata Pengacaranya?
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
Cianjur Rawan Predator Anak! Ada 17 Kasus Pencabulan dan Pemerkosaan
-
UMKM Perhiasan Batu Alam Jangkau Pasar Internasional Berkat BRI
-
Kasus Korupsi Dana Hibah NPCI Jabar Diduga Rekayasa, Terungkap di Persidangan
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI