SuaraJabar.id - Berita populer Suarajabar Selasa (28/6/2022) ada Anggota Komisi XI Dewan Perwakilan Rakyat (DPR), Kamrussamad meminta pemerintah untuk bersikap tegas keapada Holywings. Salah satu hal yang disorot oleh Kamrussamad ialah soal setoran pajak Holywings.
Kamrussamad mempertanyakan status Holywings. Sebagai tempat hiburan, menurut Kamrussama, mereka juga memiliki restoran yang juga berlaku objek pajaknya.
"Apakah setoran pajak Holywings sudah sesuai aturan? Apakah status Holywings itu restoran atau tempat hiburan? Kalau nomor objek pajaknya adalah restoran, kenyataannya di Holywings juga menyediakan hiburan," ucapnya mengutip dari Wartaekonomi--jaringan Suara.com
Politisi partai Gerindra itu juga mendesak Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan untuk memeriksa segera memeriksa pembayaran pajak Holywings.
Ada juga Pemandangan miris terpampang dari unggahan akun media sosial Instagram milik @lambegosiip baru baru ini.
Seorang bocah berusia 10 tahun terpaksa putus sekolah akibat dibully dan sering terima palakan dari teman-temannya.
Berdasarkan keterangan dari si pengunggah menyebutkan bahwa bocah ini putus sekolah akibat mengalami kesulitan ekonomi karena tinggal hanya bersama ibunya pasca sang ayah meninggal.
Parahnya uang jajan miliknya juga kerap dijarah oleh teman temannya. Hal itulah yang mendasari bocah tersebut akhirnya melepas seragam putih merahnya dan memilih berjualan bersama ibundanya.
1. Anggota DPRD Kota Bandung Minta Jatah Kursi Sekolah, Pengamat Minta Dinas Pendidikan Lakukan Ini
Baca Juga: Demonstrasi di Holywings Batam Dibubarkan Paksa: Pendemo Dikejar-Kejar, Ricuh
Sebuah foto surat dari anggota DPRD Kota Bandung yang berisi "menitipkan" sejumlah siswa untuk diterima di sejumlah sekolah negeri beredar di jejaring media sosial di tengah pelaksanaan penerimaan peserta didik baru atau PPDB Jabar 2022.
Terkait hal itu, Pengamat Pendidikan Dan Satriana menilai surat itu memunculkan kesan tidak adil.
2. Pemerintah Diminta Tegas kepada Holywings, Wakil Rakyat: Coba Cek Setoran Pajak Mereka
Anggota Komisi XI Dewan Perwakilan Rakyat (DPR), Kamrussamad meminta pemerintah untuk bersikap tegas keapada Holywings. Salah satu hal yang disorot oleh Kamrussamad ialah soal setoran pajak Holywings.
Kamrussamad mempertanyakan status Holywings. Sebagai tempat hiburan, menurut Kamrussama, mereka juga memiliki restoran yang juga berlaku objek pajaknya.
3. Putus Sekolah dan Berjuang Mencari Nafkah di Jalanan, Bocah 10 Tahun: Aku Juga Sering Diledekin karena Gak Punya Ayah
Pemandangan miris terpampang dari unggahan akun media sosial Instagram milik @lambegosiip baru baru ini.
Seorang bocah berusia 10 tahun terpaksa putus sekolah akibat dibully dan sering terima palakan dari teman-temannya.
4. Niat Cari Madu, Warga Cianjur Terkejut Temukan Bukit Ganja di Gunung Karuhun
Warga di sekitar kawasan Gunung Karuhun, Kampung Pasirleneng, Desa Cimenteng, Kecamatan Campaka, Kabupaten Cianjur dikejutkan dengan penemuan kebun pohon ganja di wilayah mereka pada Selasa (28/6/2022).
Luas kebun ganja di sebuah bukit di kawasan Gunung Karuhun itu mencapai 10 hektar.
5. Disambut Baik oleh Seluruh Pemain Maung Bandung, Ricky Kambuaya Siap Debut Bersama Persib
Ricky Kambuaya terpantau telah mengikuti latihan bersama Persib Bandung di Lapangan Soccer Republic, Kota Bandung, Jawa Barat, Selasa (28/6/2022).
Ia langsung bergabung di sesi latihan bersama skuad Maung Bandung lainnya mulai dari pemanasan hingga sesi permainan internal. Tim pelatih pun memasang rompi pendeteksi detak jantung kepada Kambuaya.
Berita Terkait
-
Warga Jabar yang Taat Pajak Jangan Iri karena Tak Dapat Pemutihan, Dedi Mulyadi Siapkan Surprise
-
Cegah Kepadatan Arus Balik Lebaran, Pemudik Akan Dialihkan Lewat Tol Fungsional Jakarta-Cikampek II
-
Viral Cara Wanita Hindari Pertanyaan 'Kapan Kawin' Saat Lebaran, yang Tanya Kena Mental
-
Selain Donatur Dilarang Ngatur: Apakah Pria Harus Kaya untuk Dicintai?
-
Harga Tiket Kebun Binatang Bandung Lebaran 2025, Anak-Anak Gratis? Cek Promo Terbaru!
Tag
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Antara Pangan Instan dan Kampanye Sehat, Ironi Spanduk di Pasar Tradisional
-
Link Live Streaming AC Milan vs Inter Milan: Duel Panas Derby Della Madonnina
-
FULL TIME! Yuran Fernandes Pahlawan, PSM Makassar Kalahkan CAHN FC
-
Libur Lebaran, Polresta Solo Siagakan Pengamanan di Solo Safari
-
Dipermak Nottingham Forest, Statistik Ruben Amorim Bersama MU Memprihatinkan
Terkini
-
BRI Berikan Tips Keamanan Digital: Waspada Kejahatan Siber Saat Idulfitri 1446 H
-
Program BRI Menanam Grow & Green: Meningkatkan Ekosistem dan Kapasitas Masyarakat Lokal
-
Dedi Mulyadi Skakmat PTPN: Kenapa Tanah Negara Disewakan, Perkebunannya Mana?
-
Gubernur Dedi Mulyadi Libatkan Pakar, Evaluasi Besar-besaran Kegiatan Ekonomi di Pegunungan Jabar
-
Menjelang Lebaran, Wamen BUMN Pastikan Kesiapan Stok Uang