SuaraJabar.id - Sebuah insiden barang bawaan jatuh dari bagasi sebuah bus terjadi di Jalan Raya Nagreg arah Bandung pada Jumat (1/7/2022).
Barang bawaan yang tahuh dari bagasi bus itu adalah puluhan dus yang berisi dodol. Tak ayal, ratusan dodol pun berhamburann ke jalan.
Dari video yang diunggah akun Instagram @garutvies, terlihat beberapa warga yang mencoba memunguti dodol yang berhamburan di jalan.
"Puluhan dus dodol berhamburan dijalan raya Nagreng arah Bandung. Bus yang membawa paket dodol ini dididuga tidak mengunci bagasi kabin bawahnya yang mengakibatkan barang-barang berjatuhan kejalanan," tulis @garutviews.
Baca Juga: Heboh Cincin Nyangkut di Alat Vital Pria Cilacap, Rumah Sakit Angkat Tangan
Dari informasi yang dibagikan @garutviews, dodol itu diduga jatuh dari bagasi bus Karunia Bakti.
"Semoga jadi evaluasi @karuniabakti.official kabin bus diduga tidak dikunci yang mengakibatkan paket yang berisi dodol tersebut bisa berhamburan," tulis @garutviews.
Awalnya, warga tersebut diduga mengambil keuntungan dari insiden jatuhnya dodol tersebut.
Namun ternyata, warga tersebut dengan sukarela memungut dodol tersebut dari jalan dengan tujuan mulia. Mereka mengumpulkannya kembali untuk diserahkan pada pemiliknya.
Para warga tersebut juga mengambili dodol yang berserakan di jalan untuk mencegah terjadinya kecelakaan yang bisa disebabkan oleh dodol yang berceceran di jaln itu.
Baca Juga: Terduga Maling Ini Dibikin Terkapar, Diamuk Massa hingga Diseruduk Motor
"Sae pamuda, lillah ngabantuana (bagus paara pemuda, Lillahi Taala membantunya)," tulis seorang netizen.
Berita Terkait
-
Viral Warkop Indonesia di Kamboja Diduga Dekat Markas Judi: Logo Halal Jadi Sorotan
-
Gibran Bagikan Video Timnas dengan Kucing Joget, Netizen: Kirain Akun Meme
-
Usai Timnas Kalahkan Arab Saudi, Netizen Indonesia Berterima Kasih ke Jepang
-
Klasemen Timnas Indonesia Membaik, Netizen Serbu Akun IG Argentina: Minta Rematch
-
Rasakan Sensasi Sopir Bus Premium dengan MOD BUSSID JB3+ UHD Angga Saputro!
Terpopuler
- Viral Maling Motor Beri Tips Agar Honda BeAT dan Vario Tak Dimaling
- Elkan Baggott Disuruh Kembali H-1 Timnas Indonesia vs Arab Saudi: STY Diganti, Lu Bakal Dipanggil
- Respons Geni Faruk Terima Hadiah dari Dua Menantu Beda 180 Derajat, Aurel Hermansyah Dikasihani
- Timnas Indonesia Ditinggal Pemain Naturalisasi Jelang Lawan Arab Saudi, Siapa Saja?
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
Pilihan
-
Perbandingan Harga Pasaran Marselino Ferdinan vs Ole Romeny, Marceng Seharga 1 Tesla Cybertruck, Ole Bisa Beli 5
-
Selain Marselino Ferdinan, Ini 3 Selebrasi Ikonik Pemain Indonesia: Gaya Suster Ngesot
-
Evaluasi Negatif, Kereta Tanpa Rel di IKN Dihentikan
-
Bikin Iri! Gaji dan Tunjangan Lulusan D3 dan D4 STAN Tembus Jutaan Rupiah?
-
Mendag Ancam Distributor Minyak Goreng MinyaKita yang Jual di Atas HET
Terkini
-
Local Media Community 2024 Roadshow Class Tasikmalaya: Media Lokal Perlu Diversifikasi Sumber Pendapatan
-
4 Santri Tewas Tertimbun Tanah Longsor di Sukabumi, BPBD Ungkap Fakta Mengejutkan
-
Tersedia 100 Ribu Hadiah Termasuk BMW 520i M Sport di BRImo FSTVL, Ini Cara Memenangkannya!
-
Lewat Tanya Sabrina, Kamu Bisa Cari Rekomendasi Merchant Hiburan saat Weekend
-
Pj Gubernur Jabar: 29 Orang Jadi Korban Kecelakaan Tol Cipularang