SuaraJabar.id - Tindak kekerasan dan main hakim sendiri tidak pernah dibenarkan, apapun alasan di balik perbuatan tersebut.
Karena itulah, aksi pengeroyokan seorang pria yang terlihat di video viral unggahan akun Twitter @mei_peseek berikut ini menjadi sorotan. Apalagi karena pengeroyokan diduga dilakukan akibat para pelaku tidak terima pasca ditegur oleh korban.
Mirisnya lagi, kasus ini ternyata sudah terjadi sejak akhir tahun 2021 lalu. Namun meski sudah berbulan-bulan sejak dilaporkan ke polisi, korban mengaku sampai sekarang belum ada perkembangan dari pihak berwajib.
"Apa harus #VIRAL dulu baru di urusin?" sindir pemilik akun, dikutip SuaraJabar.id pada Minggu (28/8/2022).
"Kasus dah 7 bulan kagak ada kejelasan, acan a di pukuli tetangga gegara negor nyetel musik kenceng," sambungnya.
Dilihat SuaraJabar.id di video berdurasi 51 detik itu, terlihat seorang pria yang membukakan pagar rumahnya dan tiba-tiba segerombol orang memaksa masuk.
Perdebatan panas tak bisa dihindari. Terdengar umpatan beberapa orang hingga ada yang nekat memukul serta menendang pria pemilik rumah. Pengeroyokan baru bisa berhenti setelah pihak yang bertikai dipisahkan beberapa pria lain.
"Jangan, jangan," ucap beberapa orang, berusaha melerai pertengkaran yang terjadi.
"Eh saya baik-baik lho, saya baik-baik," ujar seorang pria yang diduga korban pengeroyokan tersebut. Ia tampaknya mengingatkan jika permasalahan mereka bermula dari teguran yang disampaikannya dengan baik-baik.
Baca Juga: Kocak! Ridwan Kamil Bagikan Tips Jitu Atasi Tetangga Hobi Gibah: Dapatkan Sekarang, Senin Harga Naik
Pasalnya pertengkaran itu ternyata berawal dari korban yang merasa terganggu akibat tetangganya suka menyetel musik bervolume kencang selama berjam-jam. Bahkan kebiasaan ini konon dimulai sejak September 2020.
Berita Terkait
-
6 Rekomendasi Tempat Wisata Viral di Bandung, Cocok untuk Liburan Keluarga
-
Viral! Kawasan Wisata Pantai Anyer Penuh Manusia, Niat Healing Malah Pusing
-
Asal Usul Walid, Lagi Ramai Disebut di TikTok sampai Trending di X
-
Viral, Apakah 'Meminum Retinol' Benar-benar Bisa Memperbaiki Kulit?
-
Viral Cara Wanita Hindari Pertanyaan 'Kapan Kawin' Saat Lebaran, yang Tanya Kena Mental
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
BRI Terapkan Prinsip ESG untuk Wujudkan Pertumbuhan Ekonomi yang Bertanggung Jawab
-
BRI Berikan Tips Keamanan Digital: Waspada Kejahatan Siber Saat Idulfitri 1446 H
-
Program BRI Menanam Grow & Green: Meningkatkan Ekosistem dan Kapasitas Masyarakat Lokal
-
Dedi Mulyadi Skakmat PTPN: Kenapa Tanah Negara Disewakan, Perkebunannya Mana?
-
Gubernur Dedi Mulyadi Libatkan Pakar, Evaluasi Besar-besaran Kegiatan Ekonomi di Pegunungan Jabar