SuaraJabar.id - Sebuah video rekaman kamera CCTV memperlihatkan seorang anak kecil di Kadudampit Kabupaten Sukabumi menangis di pinggir jalan. Anak itu baru mengalami peristiwa nahas, handphone miliknya raib digondol jambret.
Insiden ini terjadi di jalan raya Kampung Cijagung RT20/09, Desa Gede Pangrango, Kecamatan Kadudampit, Kabupaten Sukabumi.
Dari video terlihat, pelaku yang mendarai motor bebek berhenti dan langsung mengambil paksa HP dari seorang anak kecil berseragam Pramuka.
Korban sempat berdiri dan berusaha mempertahankan HP-nya. Namun apa daya, pelaku langsung tancap gas dan kabur, meninggalkan korban yang terlihat menangis di pinggir jalan.
Ahmas Rival Afandi (22 tahun) warga setempat mengatakan aksi Jambret tersebut terjadi pada sekitar pukul 15.30 WIB.
"Ada Anak Kecil lagi ngewifi dan bermain game," ujarnya dikutip dari Sukabumiupdate.com--jejaring Suara.com, Sabtu (17/9/2022).
"Lalu ada orang menggunakan motor dan mengambil HP anak tersebut," jelas Ahmad.
Menurut Ahmad, dalam rekaman CCTV pelaku menggunakan motor Honda Supra dengan nopol F 3487 VA dan menggunakan helm full face,
"Walau pun minim saksi, kebetulan ada rekaman CCTV yang merekam kejadian itu," tuturnya.
Menurut Ahmad korban berinisial T(10 tahun) yang masih duduk dikelas 4 Sekolah Dasar.
"Kejadiannya di depan rumah tetangga saya di warung Bu Nur," singkatnya.
Berita Terkait
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Honor Siapkan HP Murah Baterai 10.000 mAh, Usung Layar 1.5K dan Chip Snapdragon
-
Vivo Y500i Resmi Meluncur, Baterai 7.200mAh, RAM 12GB, dan Penyimpanan 512GB
-
4 HP HONOR dengan Prosesor Qualcomm Snapdragon: Performa Andal dan Harga Kompetitif
-
Daftar Harga HP Xiaomi Januari 2026, Cek Seri yang Naik dan Turun Harga
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
Terkini
-
Mencekam! Nobar Persib vs Persija di Depok Berujung Bentrok, Gang Jati Sempat Memanas
-
GBLA Membiru! 5 Fakta Menarik Persib Kunci Juara Paruh Musim Usai Tekuk Persija 1-0
-
Hindari Titik Ini! Banjir Rendam Jalur Pantura Kudus
-
Persib vs Persija: Antara Dominasi Maung Bandung dan Kebangkitan Macan Kemayoran
-
Mengenal Simpadampro: Aplikasi Futuristik Damkar Bogor yang Bisa 'Ramal' Kebakaran