SuaraJabar.id - Dua mayat misterius tergeletak di Jalan Sudirman, Kota Bandung, tepatnya di wilayah perbatasan antara Kota Bandung dengan Kota Cimahi.
Mayat itu ditemukan oleh warga pada Rabu (16/11/2022). Beberapa mengambil foto dan video hingga video dua mayat misterius itu beredar di jejaring perpesanan.
Dari keterangan polisi, lokasi penemuan dua orang yang tergeletak itu masuk pada wilayah hukum Polsek Bandung Kulon.
"Benar, itu kejadiannya di situ," kata Kasi Humas Polrestabes Bandung, Rose.
Rose membenarkan bahwa ada dua orang yang ditemukan dalam kondisi meninggal dunia di lokasi tersebut.
"Tergeletak di jalan dalam keadaan meninggal dunia, di batas kota Jalan Sudirman," ungkap Rose.
Rose menuturkan, Polisi telah menerima laporan tersebut pada, Rabu, dini hari. Olah Tempat Kejadian Perkara (TKP) juga telah dilakukan oleh pihak kepolisian.
"Dan polisi pada Pukul 05.00 tadi dari Tim Inafis telah lakukan olah TKP," tutur Rose.
Sejauh ini, polisi belum dapat menyimpulkan penyebab dari kejadian tersebut.
Baca Juga: Dua Orang Tewas di Trotoar Batas Kota Bandung, Dugaan di Begal
"Dugaan masih dalam proses penyelidikan, jadi belum ada kesimpulan, saat ini masih penyelidikan," tandasnya.
Berita Terkait
-
Bojan Hodak Liburkan Tim Persib Setelah Taklukkan Bangkok United
-
Dipanggil Timnas Indonesia U-23, Kakang Rudianto Siap Maksimalkan Kesempatan
-
Misteri Keracunan 1.315 Siswa Terpecahkan: BGN Temukan Kadar Nitrit Hampir 4 Kali Lipat Batas Aman
-
Yakin Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026, Beckham Putra: Waktu Bersama Istri..
-
Modal Berharga Eliano Reijnders Jelang Tempur Bersama Timnas Indonesia Lawan Arab saudi
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Sampaikan Laporan Kinerja, Puan Maharani ke Masyarakat: Mohon Maaf atas Kinerja DPR Belum Sempurna
Pilihan
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
-
5 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Geger Shutdown AS, Menko Airlangga: Perundingan Dagang RI Berhenti Dulu!
-
Seruan 'Cancel' Elon Musk Bikin Netflix Kehilangan Rp250 Triliun dalam Sehari!
-
Proyek Ponpes Al Khoziny dari Tahun 2015-2024 Terekam, Tiang Penyangga Terlalu Kecil?
Terkini
-
Ancam Ekonomi Warga, Mulyadi 'Tantang' Hanif Soal Penyegelan Wisata Puncak yang Kian Panas
-
BYD ATTO 1 Tunjukkan Kelincahan dan Efisiensi di Rute Bandung-Garut
-
Viral! Kasur Pasien RSUD Cut Meutia Aceh Digerayangi Belatung, Netizen: Malah Tambah Sakit
-
Lagi! Siswa SD di Ciamis Keracunan Massal Usai Santap MBG
-
Mau Lihat Pegawai Termalas Pemprov Jabar? Di Sini Kata Dedi Mulyadi