SuaraJabar.id - Pasca seorang guru honorer di Cirebon, Jawa Barat kehilangan pekerjaan usai mengkritik Ridwan Kamil menggunakan kata Maneh yang dianggap tidak sopan. Beredar cuit lawas Ridwan Kamil di laman sosial media Twitter juga menggunakan kata Maneh.
Pada 30 Desember 2010, Ridwan Kamil yang saat itu belum menjadi pejabat publik menuliskan kata Maneh pada cuitan akun Twitter miliknya @ridwankamil.
"Maneh mah lagu bintang kecil ge mewek :) RT@dicksae: Kemarin,bari sesenggukan.lebay. :D Re: Kapan terakhir kamu menyanyikan Indonesia Raya?" cuit akun Twitter Ridwan Kamil.
Cuitan ini kembali viral di Twitter setelah diunggah sejumlah akun. Cuitan ini pun kembali ramai dikomentari para netizen.
Sejumlah netizen kemudian menuliskan bahwa Ridwan Kamil juga pernah menggunakan kata Maneh dan itu tidak sopan.
"Tidak pantas seorang gubernur spt itu," tulis salah satu aku Twitter.
"Jejak digital memang kejam," sambung akun lainnya.
Namun ada juga netizen yang menyebut cuitan lawas Ridwan Kamil itu sebagai hal wajar karena posisinya sebagai orang yang lebih dituakan.
"Itu lazim jeung, seperti guru ke muridnya, ari maneh dibejaan hese pisan......kamu itu dikasih tahu ngeyel sekali. Tetapi kalau dibalik murid menggunakannya ke guru, itu tdk sopan sama sekali. Ini bagaimana menempatkan penggunaannya, sesuai atau tidak," jelas salah satu akun Twitter.
Baca Juga: 7 Fakta Guru Honorer Dipecat Usai Kritik Ridwan Kamil, Gegara Sebut 'Maneh'?
Kasus Guru Honorer Dipecat
Berita Terkait
-
KPK Belum Ambil Motor Sitaan, Royal Enfield Ridwan Kamil Berstatus Pinjam Pakai
-
Makin Berani, Lisa Mariana Sindir Sering Dikasih Ridwan Kamil Uang Berbau Bank BJB
-
Atalia Hadiri Halal Bihalal Partai Golkar Sendirian, Ridwan Kamil ke Mana?
-
Lisa Mariana Ngaku Selalu Dituntut Ridwan Kamil Agar Langsing: Buncit Dikit Aja Dia Gak Mau
-
Mesin Moge, Top Speed Kalah dari Yamaha XMAX: Intip Motor Ridwan Kamil yang Disita KPK
Tag
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura
-
Bersinergi dengan BPKH dan Kemenag, BRI Sediakan Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025
-
Direktur Utama BRI Hery Gunardi Jadi Ketum PERBANAS 20242028, Punya Berbagai Karir Cemerlang
-
Keberlanjutan Kinerja Jangka Panjang, BRI Siapkan Dana Rp3 triliun untuk Buyback Saham